Connect with us

Hi, what are you looking for?

Netizen Mass

Surat Cinta; Yth. Para Bakal Pasangan Cabup – Cawabup Kuningan

Assalamu ‘alaikum WrWb.
Teriring doa semoga para pasangan calon bupati dan calon wakil bupati Kuningan yang telah terdaftar di KPUD senantiasa dalam hidayah wal inayah Alloh SWT.

Kemudian daripada itu, selaku warga daerah yang turut serta berharap Kuningan lebih baik, bermartabat serta tetap kondusif dalam dinamika pembangunan, izinkan saya menyampaikan saran pandang bagi para pasangan calon bupati dan calon wakil bupati Kuningan sebagai berikut ;

Pertama, Sucikan niat secara utuh untuk memastikan bahwa langkah yang akan ditempuh merupakan bagian ibadah terlama yang secara syar’i – apabila terpilih – dimulai sejak disumpah menjadi bupati dan wakil bupati.

Sebagai ibadah terlama, karena sejak mengangkat sumpah maka secara jasmani dan ruhani wajib hukmiyah tunaikan sumpah dan janji, yang bukan saja disaksikan hadirin melainkan terpenting dihadapan Alloh SWT.

kedua, Semangat fastabiequl khoirot tetaplah menjadi pedoman hati, fikiran, ucapan serta tindakan dalam prosesi peraihan simpati maupun suara publik serta tetap utuh menjaga stabilitas dan kondusifitas yang sudah terbangun dengan baik di wilayah hukum kabupaten Kuningan.

ketiga, Penyampaian visi – misi serta stategi lainnya disaat sedang berkampanye hendaklah dijadikan komitmen luhur dan terukur guna dilaksanakan secara murni dan konsekuen ketika kelak ditakdirkan sebagai peraih suara terbanyak dan atau pemenang kontestasi pilkada 2024.

ke-empat, Dimaklumi bahwa ruh pembangunan tidak dalam konteks memprioritaskan yang mayoritas dan atau memarginalkan minoritas, semua miliki hak hidup serta hak berkehidupan yang layak, setara dan berkeadilan, namun teramat sangat elok ketika pemerintah kabupaten Kuningan selain fokus bidang pendidikan, kesehatan, pertanian, pariwisata serta peningkatan multi sektor perekonomian, lebih optimal pula merawat tradisi keber-agama-an sebagai bagian nilai historis dalam bingkai Rapih Winangun Kertaraharja dengan prinsif
Almuhafadhotu ‘ala qodimi sholih wal ahdu biljadidil ashlah, Melaksanakan program yang lama yang bernilai baik serta mengkreasi produk yang baru yang lebih baik.

Kelima; Diyakini segenap rakyat meski dalam konteks beda pilihan, akan tetap saling mendoakan yang terbaik bagi semua, agar Kuningan tetap berjaya, bijak dan shalih eksekutif- legislatifnya, makmur daerahnya, sejahtera dan produktif rakyatnya, serta berkah semuanya.
Aamiin Yaa Robbal ‘Alamiiin 🤲🏻🙏💚

Demikian atas perhatiannya diucapkan terimakasih dan mohon maaf atas kelancangannya.
Wassalamu ‘alaikum WrWb.

H.Yusron Kholid, Pituin Warga Kuningan.

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Hari-hari paska pendaftaran Calon Bupati/Wakil Bupati Kuningan, media massa ramai memberitakan statement salah satu pasangan terkait perlunya “sapu bersih untuk membersihkan...

Headline

BANDUNG (MASS) – Salah seorang Bakal Calon Bupati Kuningan M Ridho Suganda dikabarkan pusing atau sakit kepala sesaat sebelum menjalani tes kesehatan di RSHS...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Pemilihan Bupati Kuningan selalu menjadi momen yang dinantikan oleh masyarakat desa untuk memilih Bupati dan Wakil Bupati yang visioner. Berdasarkan PKPU...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Suasana perpolitikan daerah semakin memanas termasuk di Kabupaten Kuningan. Silaturrahmi politik gencar dilakukan guna mendapatkan pasangan ideal yang peluang menangnya besar....

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Belakangan ini suhu politik di Kuningan semangat menghangat, seiring dengan waktu pendaftaran calon Bupati dan Wakil Bupati yang semakin dekat. Beberapa...

Health

KUNINGAN (MASS) – Sebagai bentuk perhatian kepada masyarakat sekaligus mitra kerja pemerintah, Pj Bupati Dr HR Iip Hidajat menjenguk Deki Zaenal Mutaqin, anggota dewan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Mendekati Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kuningan, sudah banyak nama-nama tokoh yang beredar dan digadang-gadang akan maju mengikuti kontestasi Pilkada serentak yang...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Seluruh bakal calon Bupati Kuningan, mulai dari Yanuar Prihatin, Sekda Dian Rahmat, H Kamdan, H Ujang Kosasih, H Dede Ismail sampai...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Konstalasi politik daerah terus menghangat pasca kehadiran pengusaha sekaligus politisi kawakan yang terus melakukan komunikasi dengan parpol baik daerah maupun pusat....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Menjelang penugasan dari DPP Partai Gerindra untuk rekomendasi Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kuningan, Pengurus Satria Kab. Kuningan bereaksi atas...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Menanggapi pernyataan Ketua Bawaslu Kabupaten Kuningan di salah satu media online yang menyatakan tentang adanya pelanggaran yang dilakukan oleh Panitia Pemutakhiran...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Derasnya dorongan untuk mencalonkan Bupati Kuningan, tidak membuat Hj Dian Marina Puspita tinggi hati. Istri dari Caleg Terpilih DPR RI H...

Politics

JABAR (MASS) – Kini masuk pilkada serentak Kab/Kota dan provinsi seluruh Indonesia, kecuali provinsi hanya 37, dimana satu provinsi DIY tidak ikut serta. Suasana...

Politics

KUNINGAN (MASS) – DPP Partai Demokrat melalui DPD Demokrat Jawa Barat menyerahkan surat tugas kepada Bakal Calon Bupati dr. R. Deni WS Wirananggapathi di...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPR RI Fraksi Partai Demokrat, H Didi Irawadi Syamsuddin SH, datang ke Kuningan dan menggelar sosialisasi Empat Pilar, baru-baru ini...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kemunculan nama H Mamat Robby Suganda alias MR ditanggapi serius oleh para loyalisnya. Salah satunya dari mantan Ketua PAC Partai Demokrat...

Politics

KUNINGAN (MASS) – H Udin Kusnaedi, politisi dan legislator dari PAN, mengaku siap dipasangkan dengan Sekda Dian Rahmat Yanuar. Hal itu, diutarakannya pasca nampak...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Hari ini tanggal 10 Juni baru saja dilaksanakan Ikrar Netralitas Pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) pada Pemilu dan Pemilihan tahun 2024...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kendati pesta demokrasi lima tahunan masih menyisakan waktu 5 bulan, namun dinamika siapa yang akan tampil berkompetisi menuju duet kepemimpinan Eksekutif...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Meskipun gambar Thony Indra Gunawan baik berupa baliho, billboard maupun bando, terpampang dimana-mana, namun upayanya untuk maju mencalonkan Bupati Kuningan lewat...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Suhu politik Kuningan sepertinya masih adem ayem, padahal waktu pelaksanaan pilkada tinggal sebentar lagi. Nama-nama kondidat yang muncul masih malu-malu kucing,...

Nasional

KUNINGAN (MASS) – Kuningan akan kembali menyelenggarakan hajatan demokrasi lima tahunan. Hajat lima tahunan ini semestinya tidak sekedar dijadikan sebagai pesta kemeriahan hingga melupakan...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Pilkada adalah Agenda Politik yang syarat dengan kepentingan Politik. Dibalik itu semua tersimpan pula kepentingan yang fundamental yaitu menentukan nasib masyarakat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Hingga memasuki Bulan Mei sekarang ini telah tercatat nama-nama yang digadang-gadang pantas untuk diusung menjadi Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Pada pesta demokrasi Pilkada Kuningan tahun 2024 ini, Acep Purnama sebagai petahana dipastikan akan maju kembali dan berhadapan “Head to Head”...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Konstalasi politik daerah mulai dihangatkan dengan statemen H. Acep Purnama SH.MH yang siap kembali maju pada pemilihan kepala daerah 2024. H....

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Publik dihebohkan dengan pernyataan bekas Bupati Kuningan Acep Purnama yang akan maju lagi pada perhelatan Pilkada serentak tahun 2024 berpasangan kembali...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Merebaknya isu H Rokhmat Ardiyan (caleg DPR RI) hendak mencalonkan Bupati Kuningan, mendapat jawaban dari Ketua Tim Pemenangan HRA, Abdul Jalil...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPD Partai Golkar Jawa Barat, Tubagus Ace Hasan Syadzily, rupanya belum mau memberikan dukungan kepada Asep Setia Mulyana, ketua DPD...

Advertisement
Exit mobile version