Connect with us

Hi, what are you looking for?

Education

STP Trisakti Bantu Pengembangan Pariwisata Kuningan Sejak Tahun 2010

KUNINGAN (MASS)- Komitmen STP Trisakti dalam membantu pengembangan pariwisata di Kabupaten Kuningan bukan terjadi pada 2019 saja. Namun, mereka membantu sejak tahun 2010 atau sejak mengembangkan desa wisata Cibuntu.

Desa Cibuntu yang terletak di Kecamatan Pasawahan dan berada di bawah kaki gunung Ciremai dulu bukan apa-apa. Namun, setelah ada program pendampingan desa wisata STP Trisakti yang didukung oleh Kemenpar RI, kini menjadi desa wisata terbaik di Indonesia.

Tentu harapan yang sama juga bisa terwujud untuk Desa Cipasung dan tiga desa lainnya  yakni Desa Cisantana, Kelurahan Cigugur, dan Linggamekar.  Sebab, desa yang berjumlah empat pun tidak kalah potensinya dari Cibuntu.

“Kami melakukan  hal ini bukan hanya di Kuningan tapi menyebar ditiap kabupaten di Indonesia. Dan ini merupakan komitmen kami dalam melaksanakan tri darma perguruan tinggi,” jelas Head of Student Affairs STP Trisakti, RMW Agie Pradifta SST Par MSc yang didampingi  Head of Public Relation & Secretariat Triana Rosalina Dewi SE MM, Kamis dibalai Desa Cipasung kepada wartawan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Agei mengatakan, dengan adanya dana desa sejak tahun 2014 maka bisa berkolaborasi dalam pengembangan desa wisata. Dan selama ini yang dilakukan oleh Trisakti berhasil dan ini juga berkat kerjasama dengan semua pihak.

“Kami akan terus membantu lahirnya desa wisata, sehingga kerjasama ini akan terus berlanjut tidak berhenti karena harus pendampingan,” jelasnya.

Diterangkan, untuk menjadi desa wisata itu maksimal selama tiga tahun. Dan ada empat tahapan yang harus dilakukan yakni surpey potensi, melakukan pelatihan, pelibatan masyarakat, developmen serta lainnya. (agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Kabupaten Kuningan terkenal akan objek wisata yang melimpah. Bukan tanpa alasan, hal itu memang terbukti dengan jumlah objek wisata yang tercatat...

Uncategorized

KUNINGAN (MASS)- Usai meresmikan Pom Desa (BUMDes), Wakil Menteri (Wamen) Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT) Budi Arie Setiadi bersama rombongan melanjutkan agenda...

Government

KUNINGAN (MASS) – Terminal wisata yang berada di Desa Paniis Kecamatan Pasawahan masih terlihat sepi saat kuninganmass.com melihatnya ke lokasi, Minggu (8/11/2020). Terminal wisata...

Government

KUNINGAN (MASS)- Dalam upaya mendukung Desa Cibuntu Kecamatan Pasawahan  sebagai Desa Wisata yang semakin maju dan berkembang, Pemprov Jabar untuk tahun anggaran 2021 akan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Bupati Kuningan H Acep Purnama, SH MH melakukan diskusi Perencanaan Pendampingan Desa Wisata Tahun 2020/2021 dengan STP Trisakti Jakarta. Kegiatan ini dilaksanakan...

Inspiration

PASAWAHAN (MASS) – Saat ini, Desa Singkup Kecamatan Pasawahan cukup dikenal karena destinasi wisatanya. Beberapa tempat wisata seperti 1001 tangga, Singkup Cipaniis, dan Lembah...

Village

KUNINGAN (MASS) – Cibuntu yang dinobatkan sebagai Desa Bersinar oleh BNN Kabupaten Kuningan, kini gencar melakukan sosialisasi Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Pariwisata Berkelanjutan menjadi bahasan menarik dalam talk show yang diadakan pada Kegiatan Jambore Kompepar yang dilaksanakan di Desa Cibuntu Kecamatan Pasawahan,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Komitmen warga Desa Linggamekar Kecamatan Cilimus mendukung terwujudnya Desa Wisata  di wilayahnya dibuktikan dengan melakukan penandatanganan fakta integritas. Pandatangan ini dilakukan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Terpilihnya satu dari lima desa wisata yang dipersiapkan Pemkab Kuningan membuat Desa Cipasung Kecamatan Darma berbenah. Mereka bukan hanya menyiapkan SDM dibawah...

Government

KUNINGAN (MASS)- Pemerintah Kabupaten Kuningan melakukan MoU dengan Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti dalam bidang pendidikan, penelitian dan pariwisata. Penandatangan kerjasama ini dilakukan pada Rabu...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Potensi wisata alam yang ada di Kabupaten Kuningan memang sangat menjanjikan. Udara yang sejuk ditambah hijaunya perpohonan merupakan daya tarik bagi para...

Advertisement
Exit mobile version