Connect with us

Hi, what are you looking for?

Headline

Soal Penyalahgunaan Data Warga, Pemdes Tanggapi Begini

KUNINGAN (MASS) – Pemdes Karangbaru Kecamatan Ciwaru, melalui Sekdes Toto menyebut soal penyalahgunaan data pribadi warga yang diajukan pinjaman, tengah ditangani Polres Kuningan.

Hal itu dikatakannya kala dikonfirmasi oleh kuninganmass.com, Sabtu (4/1/2023) malam pasca adanya aksi warga gerudug balai desa.

“Tos (sudah) ditangani Polres Kuningan pak,” jawab Ulis Toto kala dikonfirmasi.

Sebelumnya, dirinya membenarkan ada puluhan warga datang ke balai desa karena resah datanya digunakan untuk kredit.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“(Mediasi pak?)Ya etamah mung sakedik dikempelkeun wungkul, maksadna tos seer, tujuana bade kumaha-kumahana. Sakedap teh langsung darongkap nu ti Polres (iya ada warga berkumpul, karena banyak yang merasa dicatut, ditanya mau gimana kedepannya. Tapi tidak berlangsung lama karena dari pihak kepolisian juga sudah datang),” paparnya.

Baca : https://kuninganmass.com/data-warga-karangbaru-dicatut-untuk-kredit-bank-emok-masyarakat-geruduk-balai-desa/

Sekdes membenarkan, jika memang nanti terbukti salah itu bukan ranah pihak desa. Apalagi, hal tersebut merupakan kemauan warga, dan yang membuat rame juga dari warga.

Etamah oknum, da tos ditangani mah, da ntos (itu hanya oknum, pas sudah ditangani Polisi, warga juga sudah mereda),” jawab Sekdes saat ditanya apakah desa secara lembaga pernah memberi intruksi pengumpulan data untuk hal tersebut atau tidak.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Baca : https://kuninganmass.com/puluhan-data-warga-dicatut-kredit-bank-emok-kadiskomnfo-itu-melanggar-hukum/

Sekdes sendiri tidak tahu, apakah uang tersebut sudah cair kredit atau belum. Dikatakan, yang disebut bank emok itu ternyata lembaga PNM (Permodalan Nasional Madani) yang tengah mencari nasabah di desanya.

Tadi mung kitu bae, meredam masa bae bilih anarkis, tapi Alhamdulillah teu aya anarkis. (Tadi waktu mediasi, dari desa hanya begitu saja meredam masa takut anarkis, tapi alhamdulillah tidak ada yang anarkis). (Pelayanan masih berjalan pak?) iya,” jawabnya sembari mengatakan, warga kini tinggal menunggu hasil dari pendalaman Polres saja.

Sementara, Polres Kuningan kala dikonfirmasi melalui Kasat Reskrim AKP M Hafid Firmansyah, belum memberikan keterangan. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.

Video:

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Village

KUNINGAN (MASS) – Pasca ditetapkannya Keputusan DPR RI terkait perpanjangan masa Jabatan Kepala Desa, Pemerintah Kabupaten Kuningan mengeluarkan keputusan Bupati No : 400.10.2/KPTS.662-DPMD/2024 tertanggal...

Village

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Cipasung, Rivan Maulana, mengaku heran kenapa baliho APBDes Tahun Anggaran 2024 yang seharusnya dipaparkan sebagai bentuk transparansi anggaran kepada...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah desa (Pemdes) merupakan lembaga atau kelompok sosial di bawah naungan pemerintah pusat atau negara upaya mendukung dalam operasional layanan terhadap...

Village

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Desa Kertayasa (Pemdes) Kecamatan Sindangagung bersama 10 desa lainnya berhasil meraih penghargaan di bidang program desa cerdas tingkat nasional. Penghargaan...

Village

KUNINGAN (MASS) – Pada Pilkades Karangbaru Kecamatan Ciwaru, menyuguhkan persaingan dua calon. Keduanya, merupakan calon dari tokoh warga, wiraswasta. Adalah Jasman, yang mendapat nomor...

Government

KUNINGAN (MASS) – Presiden BEM Unisa Reza Maulana, mengingatkan pemerintah dari berbagai jenjang, tak perlu dakukan di luar daerah hingga menghabiskan banyak anggaran. Hal...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Ada yang unik dari tradisi Perelek di Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru tahun ini. Pasalnya, kegiatan mengumpulkan sumbangan di akhir Ramadhan itu,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Suasana tegang terjadi di Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru, Selasa (21/3/2023) malam ini. Pasalnya, warga desa melakukan aksi menyegel balai desa dan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Polemik yang terjadi di Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru berujung pada penyerahan surat pengunduran diri kepala desa. Terlepas dari salah dan benar,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru Andi Supriatno S Pd, secara gamblang membantah satu-persatu tuduhan dari pendemo pasca dirinya diminta paksa mundur....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Situasi politik di Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru terus memanas sejak kejadian pada pertengan Februari kemarin. Setelah sebelumnya dikejutkan dengan dua oknum...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Puluhan waga Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru nampak mendatangi balai desa setempat, Selasa (14/2/2023) siang ini. Mereka, datang dengan membawa keranda dan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kejadian menghebohkan warga Desa Karangabaru Kecamatan Ciwaru, tak berhenti pada dugaan penyalahgunaan data pribadi warga untuk pinjaman kredit bank emok. Pasalnya,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Kuningan Dr Wahyu Hidayah M Si turun berkomentar perihal dugaan penyalahgunaan data pribadi yang terjadi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Puluhan warga Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru nampak menyambangi kantor balai desa dengan terlihat emosi, Sabtu (4/2/2023) siang. Warga, datang ke bala...

Government

KUNINGAN (MASS) – Viralnya video Jodi beberapa hari lalu menjadi perhatian publik. Tak sedikit masyarakat merasa iba melihat kondisi Jodi yang dipublikasikan di media...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kejadian menggegerkan terjadi pada Kamis pagi sekitar jam 08.20 WIB, dimana di di Blok Cilangkap Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru ditemukan satu...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pelaksanaan Program Kependudukan Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga (KKBPK) dan Pembangunan Kampung KB harus berorientasi kepada kedelapna  fungsi. Kedalan fungsi itu...

Advertisement
Exit mobile version