Connect with us

Hi, what are you looking for?

Business

Sejarah Berdirinya RS Jantung Tidak Terlepas Dari Mendiang Bupati Kuningan

KUNINGAN (MASS)- Meski diresmikan pada tanggal 24 Juni 2018. Namun Rumah Sakit Hasna Medika Kuningan akan mulai beroperasi pada tanggal 2 Juli.

Tidak semua warga Kuningan mengetahui berdirinya rumah sakit yang berada di kawasan Cigugur itu tidak terlepas dari kematian Bupati Kuningan Hj Utje Ch Hamid Sugnada. Kala itu, bupati pertama perempuan di kota kuda itu meninggal karena serangan jantung.

Meski sempat dibawa ke RUSD 45 Kuningan. Namun, nyawa ibu lima anak itu tidak tertolong. Kejadian ini membuat sang suami sangat terpukul.

Selalu ada hikmah dibalik musibah sangat disadari oleh H Aang Hamid Suganda yang menjabat  Komisaris Utama PT Dharma Choeriah Husada itu. Maka dari kejadian itu Bupati Kuningan dua periode itu bertekad ingin membangun rumah sakit khusus jantung.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Ia ingin apa yang terjadi pada sang istri tidak dialami oleh warga Kuningan. Pasalnya, penyakit jantung itu serangan cepat dalam hitungan menit.

Ketika ada rumah sakit maka akan ada pertolongan baik sejak gejala atau sudah terkena. Dan impian mantan Manajer Persija Jakarta itu terwujud.

Hal ini tidak terlepas dari Hasna Medika Group yang ingin mengembangkan rumah sakit jantung di  seluruh dearah  di Indonesia. Awalnya, mereka ingin membanguun di kawasan dekat Bandara Internasional Jawa Barat di Majalengka.

Kebetulan Komisaris BIJB itu H Aang Hamid Suganda. Singkat cerita ketika diajak buka di Kuningan disediakan lahan mereka mau dan berdirilah Hasna Medika Kuningan yang pada Minggu (24/6/2018) gedungnya diresmikan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Meninggalnya istri saya menjadi ide awal ingin mewujudkan rumah sakit. Ketika pihak Hasna menawarkan klinik saya tolak, saya ingin rumah sakit yang komplit. Masalah uang bakal nuturkeun,” ujar Aang.

Ia berharap dengan hadirnya rumah sakit maka warga Kuningan yang selama ini berobat keluar kota, harus pindah. Karena alat-alat dan pelayanan yang disediakan sudah canggih.

“Sama berobat jantung mah,  mau di Bandung,  di Jakarta juga. Bahkan di luar negeri sekalipun. Ketika dekat kan lebih mudah apalagi bisa menggunakan BPJS,” jelasnya.

Sementara itu, pada peresmian dilakukan oleh Bupati Acep Purnama. Hadir pula Pj Sekda Dadang Supardan, Kadisnkes H Raji MKes dan Ketua MUI KH Abdul Azis. (agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Jalinan politik dinasti dalam tampuk kekuasaan Kabupaten Kuningan seolah sudah membudaya dan memiliki tempat khusus. Dalam sudut pandang antropologi sebagai kajian...

Religious

DARMA (MASS) – Doa bersama mengenang mendiang alm H Aang Hamid Suganda, dilakukan di Desa Bakom Kecamatan Darma, Rabu (29/6/2022) malam tadi. Kegiatan yang...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mantan Bupati Kuningan, H Aang Hamid Suganda, dikabarkan meninggal pada Senin (20/6/2022) malam, sekitar pukul 23.00 WIB. Ayahanda dari Wabup HM...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Tokoh Kuningan yang kerap dijuluki Bapak Pembangunan, H Aang Hamid Suganda, saat ini tengah menjalani perawatan intensif di rumah sakit. Kabarnya,...

Education

KUNINGAN (MASS) – Kampung Matematika di Desa Garajati Kecamatan Ciwaru diresmikan pada Sabtu (11/12/2021) kemarin. Kampung Matematika sendiri, sebelumnya dirintis bersama oleh dosen dan...

Government

CILIMUS(MASS)– Bupati Kuningan H. Acep Purnama, SH., MH. , Minggu (14/3) meresmikan Pasanggrahan Tempat Doa Bersama  “Rukem Maja” Dusun Kliwon Desa Bojong Kecamatan Cilimus. Peresmian...

Education

KUNINGAN (MASS)- Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH meresmikan Sekretariat KMK Bandung Raya Graha Darun Setiadi di Komplek Islamic Centre, Desa Cibiru Wetan,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH Resmikan Gedung Baru Kantor Kecamatan Cilebak, Jumat (19/2/2021). Gedung Kantor ini di resmikan secara...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Politisi DPC PDIP yang kini menjabat sebagai Wakil Bupati Kuningan, M Ridho Suganda meminta jangan terbawa isu dinamisme politik. Hal itu...

Government

KUNINGAN (MASS) – Setelah melalui proses cukup panjang, akhirnya Kamis (202/2/2020) Wisma Pepabri yang terletak di Jalan Bjong-Linggarjati diresmikan. Presmian langsung dilakukan oleh  Wakil Presiden...

Education

KUNINGAN (MASS) –  GOR H Tjetje Priatna yang terletak di SMK Pertiwi Kuningan, Rabu pagi (30/10/2019)  diresmikan oleh Wakil Gubernur Jabar KH Uu Ruzhanul...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Kabar bahagia datang dari mantan Bupati Kuningan dua periode yakni H Aang Hamid Suganda. Mantan bupati yang tenar disebut Aang Hotmix...

Business

KUNINGAN (MASS)- Memilih tempat tinggal tentu tidak ada asal-asalan, karena selain nyaman dan aman juga harus melihat bahwa rumah itu merupakan investasi masa depan....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Apabila pleno KPU Kuningan berjalan mulus, “perang bapak” yang sebelum masa kampanye didengungkan berarti dimenangkan H Aang Hamid Suganda. Mantan bupati...

Politics

KUNINGAN (MASS)- Keluarga H Aang Hamid Suganda akan tercatat dalam buku sejarah Kuningan. Sebab, bukan hanya H Aang Hamid Suganda pernah menjadi bupati dua...

Business

KUNINGAN (MASS)- Meski berada di wilayah Kabupaten Kuningan, namun pihak RS Jantung Hasna Medika memastikan warga lain di luar Kuningan bisa menikmati fasilitas yang...

Business

KUNINGAN(MASS)- Warga Kabupaten Kuningan yang selama ini kesulitan berobat masalah penyakit jantung, kini , tidak perlu khawatir karena sudah berdiri RS Jantung Hasna Medika....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kehadiran tiba-tiba mantan Bupati Kuningan 2 periode H Aang Hamid Suganda, cukup mengejutkan ratusan warga yang tengah mengikuti kampanye Calon Wakil...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski tetangga, rupanya tidak menjamin dukungannya bulat. Seperti di Kelurahan Winduhaji Kecamatan Kuningan misalnya, wilayah basis H Aang Hamid Suganda itu...

Government

KUNINGAN (MASS) – Masalah pengelolan sampah di Kabupaten Kuningan menjadi perhatian serius pihak Dinas Lingkungan Hidup. Untuk itu Kadis LH H Amirudin MSi melakukan...

Politics

KUNINGAN (MASS)- Pada saat memberikan sambutan usai mengukuhkan relawan AHAS Center di Lembah Ciremai Selasa (13/3/2018),   Bupati Kuningan dua periode H Aang Hamid Suganda...

Politics

KUNINGAN (MASS)- Tidak ingin anaknya kalah dalam Pilkada Kuningan 2018, akhirnya H Aang Hamid Suganda turun gunung. Bupati Kuningan dua periode itu Selasa (13/3/2018)...

Politics

KUNINGAN (Mass) – Pemandangan menarik terlihat di Restoran Lembah Ciremai, Jumat (7/7). H Aang Hamid Suganda yang notabene kader PDI Perjuangan, berada di tengah-tengah...

Politics

KUNINGAN (Mass) – Pujian terhadap gaya kepemimpinan H Aang Hamid Suganda saat menjadi bupati dua periode, masih terlontar dari sejumlah tokoh masyarakat. Salah satunya...

Government

KUNINGAN (Mass)- Peresmian Desa Sakerta Timur Kecamatan Darma  sebagai desa wisata di Kabupaten Kuningan disambut positif oleh semua pihak. Pasalnya, langkah yang diambil oleh...

Government

KUNINGAN (Mass) – Beredarnya Meme jalan ancur bergambar Mantan Bupati H Aang Hamid Suganda, menuai reaksi pula dari Wabup Dede Sembada. Politisi asal Ciawigebang...

Government

KUNINGAN (Mass)- Beredarnya meme Piye kabare bro? Penak jamanku tho..” dengan gambar jalan rusak dan sosok mantan Bupati Kuningan dua periode H Aang H...

Advertisement
Exit mobile version