Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Ratusan Tentara Ikuti Test Ketahanan Fisik

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 205 personil prajurit TNI Kodim 0615/Kuningan mengikuti test Kesamaptaan Jasmani Periodik I TA 2022 di Stadion Mashud Wishnusaputra dan kolam renang Sanggariang, Senin (23/5/2022) ini.

Serangkaian test ini, dilakukan Kodim 0615/Kuningan untuk mengetahui kemampuan serta ketahanan fisik para prajurit selama pembinaan yang dilakukan dalam kurun waktu 6 bulan.

Dandim 0615/Kuningan Letkol Czi David Nainggolan menyebut, rangkaian kegiatan test terdiri dari berbagai hal mulai dari pengecekan tensi, penimbangan berat badan peserta, pengecekan personel dan dilanjutkan dengan tes jasmani.

“Untuk tes jasmani diantaranya, kesegaran jasmani A selama 12 menit, kesegaran B, pull up 1 menit sit up 1 menit, Lunges  1 menit, Push up 1 menit, Shuttle run 2×10, dan Push up 1 menit ketangkasan jasmani renang gaya dasar dada 50 meter,” jelas Dandim soal test apa saja yang diberikan.

Dandim mengatakan, adanya rangkaian test jasmani ini, diharapkan bisa menjaga dan meningkatkan kinerja jantung dan paru-paru para personil. Dengan begitu, para prajurit bisa bekerja lebih efektid dalam kegiatan sehari-hari.

“Bisa meningkatkan volume oksigen dalam tubuh, agar dapat dimanfaatkan untuk merangsang kerja jantung dan paru-paru,” jelas Dandim.

Adapun, kegiatan kesemaptaan Jasmani sendiri dipimpin langsung oleh Kajas Korem 063/SGJ Lettu Inf Uci Sanusi. Hadir juga dalam kegiatan tersebut, Pasi Pers Kodim 0615/Kuningan Kapten Cba Sunardi, Tim Kesehatan Korem 063/Sunan Gunung Jati Peltu Harima dan Tim Poskes Kodim 0615/Kuningan. (eki)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Letnan Kolonel Inf Bambang Kurniawan SE MA, Komandan Kodim 0615/Kuningan yang baru, menggantikan Letnan Kolonel Czi David Nainggolan. Pergantian dan serah...

Government

KUNINGAN (MASS) – Jalan sepanjang 200 meter dengan leber 2 meter di Rt 04 Rw 02 Dusun 1 Desa Sukajaya Kecamatan Cimahi, dicor masyarakat...

Government

KUNINGAN (MASS) – Keluarga besar TNI, khususnya Kodim 0615/Kuningan melakukan ziarah ke Taman Makam Pahlawan Haurduni Kuningan, Kamis (19/5/2022) siang. Ziarah ini, dilakukan menjelang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Momen 17 Agustus hari bersejarah karena merupakan HUT RI. Untuk itu sebanyak 15 personil Kodim 0615/Kuningan dibawah pimpinan Bintara Operasi Kodim...

Government

KUNINGAN (MASS)- Raut muka para ojek, supir angkot dan PKL, Sabtu  (11/4/2020) pagi terlihat berseri. Mereka tiidak menyangka pagi yang cerah itu bakal mendapatkan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Raut muka para ojek, supir angkot dan PKL, Sabtu  (11/4/2020) pagi terlihat berseri. Mereka tiidak menyangka pagi yang cerah itu bakal mendapatkan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Dalam persiapkan pengamanan Pilkada 2018 Kodim 0615 Kuningan tidak main-main. Ini dibuktikan dengan melakukan persiapan secara matang. Fisik para parjurit pun sudah...

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f smartadserver.com, 4577, RESELLER, 060d053dcf45cbf3 onetag.com, 7cd9d7c7c13ff36, DIRECT appnexus.com, 13099, RESELLER pubmatic.com, 161593, RESELLER, 5d62403b186f2ace rubiconproject.com, 11006, RESELLER, 0bfd66d529a55807 appnexus.com, 15825, DIRECT, f5ab79cb980f11d1 sonobi.com, 4dd284a06a, RESELLER, d1a215d9eb5aee9e appnexus.com, 15825, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 Media.net, 8CUTQ396X, DIRECT videoheroes.tv, 212716, RESELLER, 064bc410192443d8 sharethrough.com, YYFDsr3Y, RESELLER, d53b998a7bd4ecd2 appnexus.com, 12976, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 rubiconproject.com, 25060, RESELLER, 0bfd66d529a55807 video.unrulymedia.com, 170071695, RESELLER Contextweb.com, 562794, RESELLER,89ff185a4c4e857c
Exit mobile version