Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Politics

Percaya Akan Seperti Ayahnya

KUNINGAN (MASS) – Kampanye Calon Wakil Bupati Kuningan Nomor Urut 3 Ridho Suganda di Desa Kertawinangun, Kecamatan Pancalang mendapat sambutan antusias dari warga. Itu terlihat dari banyaknya warga datang ingin  mendengarkan visi misi cawabup yang diusung oleh PDIP, Partai NasDem dan 8 partai non parlemen lain.

Selain warga biasa, banyak dari  ibu ibu hadir sekedar untuk menyampaikan aspirasi  serta berfoto bareng dengan Ridho. Bahkan, tokoh masyarakat di Desa Randobawa ilir, sekaligus simpatisan partai berlambang moncong putih dengan antusias menyampaikan aspirasi kepada calon jagoannya itu.

Seperti diungkapkan tokoh masyarakat, Mulyadi (57). Ia ingin jika Ridho bersama Acep Purnama terpilih, keduanya bisa memperhatikan pembangunan di desanya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Saya cuma berpesan pengen diperhatikan pembangunan di Desa Kertawinangun,” pinta Mulyadi

Mulyadi menegaskan, aspirasinya disampaikan bukan tanpa alasan. Bagi dia, memilih Ridho Suganda sama juga dengan memilih sosok ayahandanya, H Aang Hamid Suganda.

Ia menganggap Aang Hamid Suganda merupakan sosok Bapak Pembangunan di Kabupaten Kuningan. Aang Hamid Suganda dirasa banyak membuat perubahan pesat.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Maka Ia meyakini keberhasilan Aang Hamid Suganda akan turun kepada anaknya yang terus akan melakukan perubahan demi kemajuan Kuningan.

“Saya masih kagum dengan sosok beliau (Aang Hamid Suganda,red) sebagai Bapak Hotmix. Saya percaya sosok itu dimiliki putranya. Saya yakin putranya bisa melanjutkan kepemimpinan ayahandanya yang bisa  mengayomi dan membangun Kabupaten Kuningan dengan baik,” katanya.

Masih ungkap Mulyadi, dimasa kepemimpinan H Aang Hamid Suganda  warga sudah merasakan kemajuan signifikan. Dimulai dari jalan- jalan bagus, sehingga dapat memajukan perekonomian warga.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Harapan saya pemikiran pembangunanya turun kepada Ridho Suganda. Insya Allah warga disini tidak akan salah pilih. Tidak juga mudah di imingi money politik atau uang sesaat,” tandas Mulyadi.

Ia juga berpesan kepada tim AR jangan pernah melanggar aturan dalam berkampanye salah satunya money politik. Sebab menurutnya kalau melanggar itu sama saja melanggar aturan Allah SWT.

Sebab lanjutnya, menurutnya aturan yang ditetapkan KPU hampir sama dengan aturan Alquran. Dimana salah satunya haram hukumnya menyuap dan menerima suap,

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Biarkan saja partai kita nasionalis. Yang penting kelakuan kita agamis,” pungkas dia.(agus)

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Pada pesta demokrasi Pilkada Kuningan tahun 2024 ini, Acep Purnama sebagai petahana dipastikan akan maju kembali dan berhadapan “Head to Head”...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pasca purna tugas sebagai Wakil Bupati Kuningan, M Ridho Suganda ternyata tetap disibukkan dengan aktivitas professional dan social. Hal itu disampaikan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Mantan wakil Bupati Kuningan M Ridho Sugana M Si angkat bicara perihal santernya isu yang menyebutnya akan pindah partai sebagai “perahu”...

Government

KUNINGAN (MASS) – Usulan pemberhentian jabatan kepala daerah (Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH dan Wakil Bupati M Ridho Suganda M Si), bakal...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kebakaran kawasan Gunung Ciremai yang terjadi baru-baru ini, seolah menegaskan bahwa fenomena itu jadi insiden yang jadi. Hal itu jugalah yang...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Gerakan KITA, sebuah komunitas relawan yang bergerak di bidang kemanusiaan, sosial dan keagamaan, kini punya sekertariat. Sekertariat itu baru saja diresmikan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum SE nampak datang ke Kabupaten Kuningan pada Kamis (22/12/2022) pagi ini. Uu, sengaja datang...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pasca dirujuk ke rumah sakit di Jakarta pada pertengahan bulan Mei 2022 ini, kondisi mantan Bupati Kuingan H Aang Hamid Suganda...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Setelah 4 hari menjalani perawatan intensif di RSUD 45 Kuningan, H Aang Hamid Suganda dirujuk ke RSPI Jakarta, Selasa (17/5/2022) malam...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Tokoh Kuningan yang kerap dijuluki Bapak Pembangunan, H Aang Hamid Suganda, saat ini tengah menjalani perawatan intensif di rumah sakit. Kabarnya,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sekertaris DPC PDIP Kuningan yang kini menjabat sebagai Ketua DPRD, Nuzul Rachdy SE tidak mau menanggapi lebih jauh, ketika ditanya Isu...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sekretaris DPC PDIP Kuningan Nuzul Rachdy angkat bicara saat ditanyai perihal bertemunya Wabup M Ridho Suganda, yang saat ini kader partai...

Headline

KUNINGAN (MASS) – “Rapat” pimpinan DPC PDI Perjuangan yang digelar secara “darurat” di Hotel Purnama, Sabtu (19/9/2020), tidak diketahui oleh M Ridho Suganda. Padahal...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Kendati pertemuan antara Wabup M Ridho Suganda yang akrab dipanggil Edo dengan Ketua Gerndra H Dede Ismail dan Ketua PKB H...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Babak baru dimulai paska kocok ulang AKD (Alat Kelengkapan Dewan) yang menggeser Fraksi Gerindra Bintang dan Fraksi PKB dari tampuk pimpinan...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Untuk mempererat tali silaturahim dengan masyarakatnya, Wakil Bupati Kuningan HM Ridho Suganda SH MSi , Rabu (22/1/2020) melakukan kunjungan ke Desa Tarikolot...

Government

KUNINGAN (MASS)- Untuk meningkatkan pelayanan publik dan perekonomian daerah, pemerintah Kabupaten Kuningan menyelenggarakan Bimbingan Teknis Manajemen Perencanaan Pengadaan Barang dan Jasa, yang dihadiri oleh...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebagai tokoh yang disebut-sebut memiliki kans untuk menjadi ketua DPC PDIP Kuningan, M Ridho Suganda (wakil bupati) sempat dipintai tanggapannya. Begitu...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sebagai bupati yang melanjutkan kepemimpinan dari periode sebelumnya, duet H Acep Purnama-M Ridho Suganda seharusnya tidak perlu memberi target 100 hari....

Editorial

KUNINGAN (MASS) – Sejak dilantik 4 Desember 2018 silam, pasangan H Acep Purnama-M Ridho Suganda langsung menjalankan amanahnya sebagai bupati dan wakil bupati. Hingga...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Usai diperiksa Bawaslu Kuningan, M Ridho Suganda selaku wakil bupati sekaligus kader PDIP menegaskan, pertemuan di Hotel Purnama Mulia itu sangat...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Linawarman selaku ketua APDESI (Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia) Kabupaten Kuningan turut menyikapi viralnya video sambutan H Acep Purnama yang menyebut...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Hj Ika Purnama, istri Bupati H Acep Purnama, dibolehkan secara aturan untuk mencalonkan ketua KONI Kuningan. Berbeda dengan Wabup M Ridho...

Government

KUNINGAN (MASS)- Surat Edaran Menpan RB Nomor 137 tahun 2018 tentang Penyebarluasan Informasi Melalui Media Sosial bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) menegaskan bahwa ASN...

Government

KUNINGAN (MASS)- Wakil bupati Kuningan M Ridho Suganda SH MSi menghadiri sekaligus menyerahkan sertifikat tanah kepada masyarakat desa Kertaunggaran Kecamatan Sindangagung. Sertifikat yang diberikan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Wakil Bupati Kuningan M Ridho Suganda SH MSi menjadi Pembina Apel Pagi dalam kunjungannya ke Kecamatan Subang. Kunjungan itu dalam rangka Kegiatan Peningkatan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Wakil Bupati Kuningan, M Ridho Suganda mengatakan, ada beberapa jenis olahraga yang mudah, murah dan sehat. Diantaranya berjalan kaki, lari dan senam....

Incident

KUNINGAN (MASS)- Disaat kebanyakan warga sudah mulai terlelap tidur, warga Dusun Senangrasa  RT 02/02 Desa Tarikolot Kecamatan Pancalang dikejutkan dengan terbakarnya rumah milik satu warga....

Advertisement