Connect with us

Hi, what are you looking for?

Business

Penjual Pangsi, Kebaya dan Kerudung Panen

KUNINGAN (MASS)- Adanya aturan dari bupati terkait penggunaan pakaian adat khsusunya pangsi dan kebaya setiap minggu keempat membawa berkah bagi pedagang. Sebab, permintaannya terus melonjak terlebih akan dilakukan pada bulan Februari.

Eke Febri Nugraha, Pemilik Saung Ambu mengaku, omset penjualan pangsi naik 50 persen dibanding tahun lalu. Ini tentu membuat usahanya lebih bergairah.

“Alhamdulillah omset naik dari tahun kemarin. Sekarang kami lengkapi koleksi pangsi,” ujar Eka kepada kuninganmass.com, Selasa (12/2/2019).

Eka menyebutkan, harga pangsi yang ditawarkan mulai dari Rp
150 ribu hingga Rp500 ribu. tentu dengan adanya pilihan baik PNS maupun non PNS merasa terbantu.

Bukan hanya pangsi penjual baju kebaya pun panen. Apalagi saat ini membeli pakaian kebaya sangat mudah dan ada di mana-mana.

Begitu juga dengan penjual kerdung kream. Mereka mengaku, pasca ada aturan warna kerudung diatur maka para pegawai PNS dan non PNS berburu.

“Lumayah lah banyak pesan. Dulu sih warnanya variatif sekaran saya harus banyak nyetok yang kream,” ujar Elis salah seorang penjual kerudung. (agus)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Untuk mengantisipasi penipuan terkait pelayanan kepegawaian di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan, Bupati Kuningan H Acep Purnama, SH MH mengingatkan untuk mewaspadai...

Government

KUNINGAN (MASS)- Sejak tanggal 28 Mei 2019 Bupati Kuningan H Acep Purnama membuat surat edaran kepada suluruh SKPD yang ada di Kabupaten Kuningan agar...

Government

KUNINGAN (MASS) – Adany Peraturan Daerah Kabupaten Kuningan Nomor 8 Tahun 2018 tentang Pelestarian Kebudayaan Daerah ditambah  Bupati Kuningan menerbitkan Peraturan Bupati Nomor 4...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pada Senin (23/7/2018) warga Kuningan khususnya pengguna medsos di Kuningan diramaikan dengan beredar surat ederan dari Bupati Kuningan tentang kebijakan pengadaan...

Advertisement
Exit mobile version