Connect with us

Hi, what are you looking for?

Headline

Pagar Pendopo Ambruk

KUNINGAN (MASS) – Pagar pendopo, gedung pemerintah daerah Kabupaten Kuningan roboh, ambruk, pada Minggu (26/6/2022) sore.

Robohnya pagar gedung “putih” itu, ditenggarai akibat hujan yang terus mengguyur Kuningan sejak siang sampai sore hari.

Robohnya pagar tersebut, terjadi sekitar pukul 17.00 WIB. Pagar gedung yang berada di jalur protokler, tepatnya pinggir Jalan Siliwangi itu, bahkan batunya sampai ke jalan.

Salah seorang pengendara yang lewat, Ima, mengaku saat melintas pagar ujung selatan Pendopo itu, sudah roboh.

“Pagar ujung selatan, dekat Columbus,” ujarnya menerangkan.

Beruntung, meski batunya sempat ke jalan, tidak mengenai pengendara. Bahkan, ketika ada motor yang melintas pun berhenti dan melihat ada batu di tengah jalan.

Penyebab Ambruk : https://kuninganmass.com/ini-penyebab-pagar-pendopo-ambruk/

“Tadi saya lihat sudah diberesin sama pekerja yang ada di situ. Mungkin orang-orang pendoponya juga belum tau pagar pendopo roboh,” ujar Ima.

Sementara, ketika hendak dikonfirmasi dari pihak pendopo, Kabid Informasi dan Komunikasi Publik (IKP) Diskominfo Anwar Nasihin belum mengangkat ponselnya. (eki/deden)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Incident

KUNINGAN (MASS) – Pembersih jalan yang menghubungkan Kuningan – Majalengka via Cipasung Kecamatan Darma yang sempat tertutup akibat longsor, terus dilakukan oleh pihak terkait,...

Village

KUNINGAN (MASS) – Dalam memperingati Hari Desa Nasional yang jatuh pada 15 Januari, H Linawarman SH, mantan ketua Apdesi Kuningan mengucapkan selamat dan ikut...

Village

KUNINGAN (MASS) – Jalan utama yang menghubungkan Desa Benda, Kecamatan Luragung dengan Desa Gunungkarung mengalami pergeseran tanah. Jalan ini merupakan jalur utama warga Desa...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Mengawali tahun baru 2025, anggota DPRD Kabupaten Kuningan, Wawan Romliansah, memberikan bantuan bagi keluarga yang rumahnya mengalami kerusakan parah di RT....

Incident

KUNINGAN (MASS) – Atap rumah bagian ruang keluarga, kamar tidur dan sopi-sopi milik Rohendi, warga Dusun 1 RT 05 RW 02 Kampung Nangansari Desa...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden bangunan ambruk terjadi di Dusun 1 RT 04 RW 02 Desa Cimaranten Kecamatan Cipicung, Sabtu (23/11/2024) dini hari sekitar...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Bidang Bina Marga Dinas PUTR Kabupaten Kuningan, Teddy Sukmajayadi ST MSI menyebut rencana pernaikan jalur Segong – Karangkancana masuk di...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Jabranti Kecamatan Karangkancana bersama Karang Taruna setempat berinisiatif melakukan gotong royong untuk memperbaiki jalan utama desa yang rusak parah...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Masyarakat Desa Gereba Kecamatan Kramatmulya curhat kepada Calon Bupati Kuningan nomor urut 2, Muhammad Ridho Suganda, agar jika terpilih, dilakukan pembangunan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Ditargetkan Pj Bupati Kuningan Iip Hidayat M Pd agar kantor Pemda pindah ke Gedung Setda anyar di area KIC pada bulan...

Government

KUNINGAN (MASS) – BKPSDM Kabupaten Kuningan mengumumkan seleksi pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Pemda. Dalam pengumuman di laman resminya, disebutkan...

Government

KUNINGAN (MASS) – HMI Badko Jawa Barat berkolaborasi dengan HMI Cabang Kuningan, baru saja menggelar diskusi bertajuk DIKTA (Diskusi Kita) dengan tema infrastruktur Kuningan,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sekjend Gerakan Alumni HMI (GAHMI), Wildan, mempertanyakan tanggapan PUTR soal iuran warga untuk perbaikan jalan seperti terpotret di Desa Sangkanerang Kecamatan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Dinas PUTR melalui Kabid Bina Marga Teddy Bisma, dikonfirmasi kuninganmass.com soal jalan kabupaten yang diperbaiki swadaya masyarakat seperti di Sangkanerang....

Village

KUNINGAN (MASS) – Kepala Desa Situgede Kecamatan Subang, Nurdin, memamerkan kinerja pemerintahan desa dibawah komandonya, perihal jalan dusun. “Semua dusun nu aya (yang ada)...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Hujan intensitas sedang hingga lebat pada Selasa (10/9/2024) kemarin sejak pukul 17.15 WIB – 24.00 WIB, ternyata memakan korban. Dilaporkan Kepala...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Saluran air di Perumahan Puri Asri 3 Kelurahan Ciporang Kecamatan Kuningan, terkikis akibat hujan yang terjadi jelang akhir pekan kemarin, (2/8/2024)....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ruas jalan nasional yang menghubungkan Cipasung, Kuningan ke Cikijing Majelengka, bakal ditutup mulai besok, Selasa (23/7/2024). Rencananya, jalur tersebut akan ditutup...

Government

KUNINGAN (MASS) – Berpotensi gagal bayar jika ritmenya tidak segera disesuaikan. Pasalnya, per 30Juni 2024 ini atau setengah tahun pemerintahan, target Pendapatan Daerah Kabupaten...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah massa yang mengatasnamakan diri LSM Frontal (Lembaga Swadaya Masyarakat Front Reformasi Total) menggelar aksi massa di depan Kantor Bupati Kuningan,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Puluhan pengusaha Pertokoan Siliwangi nampak mendatangi kantor Pemkab Kuningan pada Selasa (21/4/2024) malam. Para pengusaha itu, ngadu ke pemerintah daerah soal...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Akses jalan yang menghubungkan Kecamatan Subang – Kecamatan Cilebak yang selama beberapa waktu selama 4 tahun terus rusak, dijanjikan Sekda Dian...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pada momentum Hari Raya Idul Fitri ini, komunitas perantau Kuningan mengikuti agenda halal bi halal bersama Pj Bupati Kuningan di Pendopo....

Headline

SUBANG (MASS) – Jalan kabupaten yang menghubungkan Desa Subang Kecamatan Subang ke Desa Jalatrang Kecamatan Cilebak, terus dikeluhkan warga. Bagaimana tidak, jelang hari raya...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Pj Bupati Kuningan Drs Dr Raden Iip Hidayat M Pd mengaku pihaknya sudah membentuk tim, merespon adanya informasi mengenai 8 desa...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Akses jalur wisata yang diindikasikan bakal “panen” di lebaran nanti, masih banyak yang rusan dan gelap saat malam hari. Hal itu...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Rumah Kasan (50) warga Dusun Minggu Desa Cipakem Kecamatan Meleber, ambruk pasca terjadi pergerakan tanah pada Selasa (5/3/2024) kemarin. Selain itu,...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Angin kencang yang menerjang Kabupaten Kuningan, Selasa (12/3/2024) kemarin, ternyata berdampak juga di Desa Japara Kecamatan Japara. Salah satu rumah warga,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Persoalan jalan masih rusak di sejumlah tempat Kabupaten Kuningan, diamini oleh pimpinan tertinggi di kota kuda saat ini, Pj Bupati Drs...

Headline

KUNINGAN (MASS) –  Warga Dusun Getrak Desa Cihideunghilir Kecamatan Cidahu mengeluhkan jalan yang rusak parah dan memperihatinkan, serta dinilai sangat membahayakan pengguna. Jalur yang...

Advertisement
Exit mobile version