Jalan Penghubung Desa Windusari -Desa Kertayuga Terputus, Warga Terisolir
KUNINGAN (MASS)- Lagi-lagi bencana terjadi di Kabupaten Kuningan. Kali ini akses jalan penghubung Desa Windusari dan Desa Kertayuga, Kecamatan Nusaherang terputus. Penyebabnya adalah Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Kuningan pada Kamis (25/3/2021) sore. Kondisi itu menyebabkan warga Desa Kertayuga terisolasi, karena jalan tersebut merupakan akses satu-satunya dari Desa Kertayuga ke desa lainnya. Pada Jumat Wabup … Continue reading Jalan Penghubung Desa Windusari -Desa Kertayuga Terputus, Warga Terisolir
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed