Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Incident

Alumni Spentika Datang, Pengungsi Senang

KUNINGAN (MASS)- Rasa empati kepada warga yang terkena bencana sangat besar. Ini dibuktiklan dengan terus mengalirnya bantuan kepada warga di lokasi pengungsian.

Para alumni SMPN 3 Kuningan (Spentika)  95 pun memiliki empati seperti yang lain, maka mereka menyisihkan rejeki untuk membantu korban bencana.

Dari rejeki yang terkumpul itu dibelikan 220 nasi kotak, 10 dus mie instan, 20 dus air meniral, dan sisanya beberapa dus pakaian layak pakai. Sembilan orang diutus untuk menyampaikan bantuan ke Desa Cijemit Kecamatan Ciniru.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Ketika sampai ke lokasi pengungsina ke sembilan orang itu yakni Yani Rostikawati, Ivik Sri Rahayu,. Lalu, Dodi Black, Iis Sumirat, Ading rustandi, Ajudin, Saeful, Tati, dan Tjetjep sempat tertegun menyaksikan kondisi para pengungsi.

Meski untuk logistik mereka tercukup namun batin mereka tetap masih berduka. Maka, agar membesarkan hati para pengungsi itu, para alumni Spentika mendatangi mereka dan memberikan semangat.

Tidak lupa nasi yang berjumlah 220 bungkus itu satu persatu diberikan kepada pengungsi. Raut muka mereka tampak senang dengan banyak yang peduli. Mereka tidak merasa sendiri ketika berduka.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Kami hanya ingin membantu meski sedikit. Yang terkena bencana itu saudara kita. Saya jujur sangat sedih dan prihatin. Semoga bencan berlalu dan mereka bisa kembali ke kehidupan seperti sedia kala,” ujar ketua romobongan Spentika Saeful, Rabu (28/2/2018).

Saeful yakin dibalik musibah ini akan banyak hikmah, sehingga para pengungsi jangan merasa sendiri. Banyaknya sumbangan membuktikan bahwa warga peduli.

Diterangkan, bantuan yang diberikan adalah bentuk kepedulian dari para alumni SMPN 3 Kuningan. Spentika hadir bukan hanya ajang silaturahmi saja namun ingin memberikan manafaat kepada warga. (agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS)- Hingga hari ini bantuan kepada warga yang terdampak bencana terus mengalir. Senin (17/4/2018) pagi giliran    Korpri Kuningan yang membantu memberikan bantuan...

Business

KUNINGAN (MASS)- PT Adhi Karya (Persero) Tbk dibawah pimpinan V Partha Sarathi kembali memberikan bantuan untuk korban bencana di Kabupaten Kuningan. Bantuan tersebut berupa uang...

Politics

KUNINGAN (MASS)- Akibat hujan terus menerus saluran irigasi di Desa Cimarenten Kecamatan Cipicung tertutup longsor. Melihat situsi tersebut mantan polisi yang juga kader PDIP...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Sebagai bentuk kepedulian dan simpati terhadap musibah bencana, Paguyuban masyarakat Kuningan yang merantau di Pulau Batam (kepri) menebar bantuan. Paguyuban yang...

Business

KUNINGAN (MASS)- Setelah melakukan penggalangan dana pada acara puncak  Program Terdahsyat Sepanjang Tahun 2017, Minggu di Lapangan Pandapa, akhirnya dana tersebut dibelanjakan dan diserahkan...

Business

KUNINGAN (MASS)- Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan juga ikut berpartispasi membantu korban bencana. Bantuan yang diberikan adalah kebutuhan pokok senilai Rp82 juta. Bantuan...

Business

KUNINGAN (MASS)- Bulan Februari akan menjadi catatan kelam bagi Kabupaten Kuningan. pasalnya, bencana terjadi dimana-mana, sehingga ribuan orang pun terpaksa harus diungsikan. Bencana dimulai...

Government

KUNINGAN (MASS)- Ketika yang lain memberikan bantuan. Bagaimana dengan para pejabat Kuningan? Ternyata mereka juga melakukan penggalangan dana. Seperti yang dilakukan oleh para pejabat...

Education

KUNINGAN (MASS)-  SMK Pertiwi Kuningan pun ikut menyumbang korban bencana alam yang terjadi di Kabupaten Kuningan. Pada Kamis )1/3/2018) rombongan  pihak sekolah datang ke...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Setelah Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Resimen Mahasiswa (Menwa) Universitas Kuningan (Uniku) menyalurkan bantuan pada hari Selasa. Giliran dari Organisasi Mahasiswa (Ormawa)...

Incident

KUNINGAN (MASS)- Asosiasi Unit Pengelola Kegiatan (UPK) Kabupaten Kuningan pada Rabu (28/2/2018) memberikan bantuan kepada korban bencana. Ada lima titik yang diberikan bantuan. Rombongan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Melihat banyak bencana yang terjadi di Kabupaten Kuningan, Uniku langsung bergerak dengan cara memberikan bantuan kepada korban bencana. Setelah hari Kamis...

Education

KUNINGAN (MASS) – Musibah yang melanda Kabupaten Kuningan yang berdampak pada 6.312 jiwa di 6 kecamatan menggugah kepedulian mahasiswa. Hal tersebut dibuktikan dengan diadakannya...

Advertisement