KUNINGAN (MASS) – Sat Reskrim Polres Kuningan berhasil menangkap 3 pelaku maling hewan ternak. Hal itu, disampaikan Kapolres Kuningan AKBP Willy Andrian, dalam ekspose, Jumat (14/4/2023) siang.
Dalam ekspose itu, Kapolres yang didampingi Kasat Reskrim Iptu Anggi Eko Prasetyo dan Kasi Humas Ipda Endar, menjelaskan 3 pelaku itu beraksi di dua tempat berbeda.
Pertama, kejadiannya di Desa Bojong Kecamatan Cilimus. Dimana, dua pelaku, SR (28) dan RD (27), ketahuan tengah masuk kandang hewan ternak milik korban, sekitar pukul 23.50 WIB.
Korban sendiri, malam itu memang tengah berjaga karena sudah kehilangan 3 ekor kambing sebelumnya. Dan saat melihat tersangka, korban berteriak “Garong” dan meminta bantuan warga lainnya untuk memburu pelaku yang mencoba kabur.
“Modus operandinya dengan cara merusak pintu pagar bambu kandang kambing,” jelas Kasat.
Sementara, kejadian maling hewan ternak kedua yang diungkap adalah kejadian di Desa Maniskidul Kecamatan Jalaksana. Dimana, seorang kakek berusia 63 tahun, A, membawa 4 domba dengan merusak kunci gembok kandang korban.
“Korban mengalami kerugian sebesar Rp 7,5juta,” tuturnya.
Ekspose kasus tersebut, dilakukan Polres Kuningan sepekan jelang lebaran. Dalam kegiatan itu, diungkap beberapa kejahatan yang berhasil dipecahkan kepolisian mulai dari curanmor, pencurian elektronik, sampai penyelahgunaan narkoba. (eki)
KUNINGAN (MASS) – Program ketahanan pangan yang digagas Presiden RI Prabowo Subianto, terus mendapatkan dukungan dari berbagai sektor. Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Luragung...
KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Tundagan Kecamatan Hantara, Kabupaten Kuningan, bukan sekali ini saja hewan ternaknya mati mengenaskan jadi korban hewan buas. Kejadian tersebut...
KUNINGAN (MASS) – Curanmor kembali terrjadi, masyarakat Kuningan harus selalu waspada karena para pelaku sudah mulai berkeliaran lagi. Sebelumnya kejadian serupa juga terjadi di...
KUNINGAN (MASS) – Kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di Kabupaten Kuningan beberapa minggu kebelakang sempat senyap, berbeda dengan pada awal bulan yang hampir setiap...
KUNINGAN (MASS) – Banyaknya peternakan sapi dan kurangnya pemahaman pemanfaatan kotoran hewan (kohe) menyebabkan berbagai polemik. Belakangan yang jadi sorotan adalah limbah kohe yang...
KUNINGAN (MASS) – Polse Cilimus berhasil menggagalkan aksi balap liar yang dilakukan sekelompok remaja di Jalan Eyang Hasan Maulani atau dulu dikenal Jalan Lingkar...
KUNINGAN (MASS) – Sejak awal tahun 2025, KuninganMass mencatat setidaknya ada 17 kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang terjadi di Kabupaten Kuningan. Parahnya disetiap...
KUNINGAN (MASS) – Kejadian menggegerkan kembali terjadi di Kabupaten Kuningan. Teror hewan buas dan berakibat ke ternak warga kini kejadian di Desa Cikondang Kecamatan...
KUNINGAN (MASS) – Kasus Curanmor yang menimpa Rahman, warga Desa Mekarmukti, Kecamatan Sindangagung. Pemerintah Desa Mekarmukti membenarkan kejadian tersebut. Robi, selaku ulis Desa Mekarmukti,...
KUNINGAN (MASS) – Bukannya datang untuk beribadah, lelaki yang tertangkap rekaman CCTV ini, justru datang ke Mushala untuk ngegondol koropak. Aksi tak terpuji ini...
KUNINGAN (MASS) – Dua orang pemuda yang diduga maling motor, ditangkap oleh warga Desa Kertawirama Kecamatan Nusaherang, Rabu (30/4/2025) malam sekitar pukul 21.00 WIB....
KUNINGAN (MASS) – Kasus curanmor di Kabupaten Kuningan nampaknya masih belum teratasi dengan baik, hal ini dibuktikan dengan kejadian-kejadian serupa di setiap minggunya. Kali...
KUNINGAN (MASS) – Kasus curanmor di Kabupaten Kuningan nampaknya masih saja marak. Hal ini dibuktikan dengan kejadian-kejadian serupa di hampir setiap pekan. Kali ini,...
KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Ciasih, Kecamatan Nusaherang, digegerkan dengan maraknya aksi pencurian ayam. Sudah lima kali aksi pencurian, diduga pelaku yang sama. Warga...
KUNINGAN (MASS) -Kasus pencurian bermotor (curanmor) nampaknya masih membayang-bayangi warga Kuningan. Kali ini, korbannya adalah Fadlan Ferdiansyah warga Blok Lurah, RT 08 RW 02,...
KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden tidak bertanggungjawab terjadi di Warung Nadzira, Jalan Ir H Juanda depan Neutron Bimbel sebelah bubur ayam, dimana seorang pria...
KUNINGAN (MASS) – Terjadi lagi, kasus curanmor di Kabupaten Kuningan. Kali ini, korbannya adalah Taryudi, warga Dusun Kliwon, RT 13 RW 3, Desa Cikeusik,...
KUNINGAN (MASS) – Aksi maling ternak yang sebelumnya baru saja terjadi di Desa Pamulihan Kecamatan Subang, kejadian lagi di Blok Mandalawangi Desa Tangkolo Kecamatan...
KUNINGAN (MASS) – Meski biasanya bulan Ramadhan ini jadi ajang menuai pahala sebanyak-banyaknya, tapi tidak tergambar dengan apa yang terjadi di Desa Pamulihan Kecamatan...
KUNINGAN (MASS) – Korban ajag kembali terjadi di Desa Cengal, Kecamatan Japara. Korban bertambah pada Senin (17/2/2025) pagi ini. Kejadian terjadi ketika pemilik ternak...
KUNINGAN (MASS) – Seorang warga Desa Manislor Kecamatab Jalaksana Ahmad, kehilangan sepeda motor honda beat warna hitam, pada Rabu (22/1/2024) malam. Motor tersebut raib...
KUNINGAN (MASS) – Ular Sanca Kembang/Batik (Python Reticulatus) sepanjang 3 meter menyatroni kandang kambing dan entok milik warga Jalan Badugajaya Dusun Puhun RT 05...
KUNINGAN (MASS) – Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Islam Al-Ihya Kuningan, Andri Andriyana, menyampaikan sikap tegas terhadap dugaan kasus pelecehan seksual yang dilakukan...
KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kuningan meluncurkan program Balai Ternak BAZNAS di Desa Sayana, Kecamatan Jalaksana, Kabupaten Kuningan, pada Senin,...
KUNINGAN (MASS) – Di hari yang sama seperti kejadian Luragung, sebuah insiden kebakaran terjadi di Kecamatan Cilimus, pada Selasa (8/10/2024) malam. Kebakaran tersebut menghanguskan...