Hebat Euy! Desa Cibuntu Juara 2 Tingkat Nasional
KUNINGAN (MASS) – Satu lagi prestasi menggembirakan diraih Kabupaten Kuningan melalui Desa Cibuntu Kecamatan Pasawahan. Di Hari Pariwisata Internasional yang jatuh pada tanggal 27 September Desa Wisata Cibuntu terpilih sebagai desa wisata terbaik urutan ke 2 Tingkat Nasional. Penyerahan penghargaan diberikan langsung oleh Menteri Pariwisata RI Arief Yahya Rabu malam pada Malam Apresiasi Pariwisata Indonesia … Continue reading Hebat Euy! Desa Cibuntu Juara 2 Tingkat Nasional
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed