Connect with us

Hi, what are you looking for?

Social Culture

Hari Kedua, Baksos Gelar Donor Darah dan Sosialisasi BNN

KUNINGAN (MASS) – Dalam lanjutan Baksos di hari kedua, IMK menggelar dua kegiatan yang melibatkan banyak pihak. Pertama menggelar donor darah, serta sosialisasi BNN. Kedua agenda besar tersebut dilaksanakan pada Selasa (21/1/2020) di Desa Gunungsirah Kecamatan Darma.

Kegiatan donor darah sendiri dimulai pukul 8 pagi sampai pukul 12 siang. Bekerja sama dengan pihak PMI (Palang Merah Indonesia) Kabupaten Kuningan, tercatat sebanyak 36 orang mendonor di kegiatan yang melibatkan anggota dan masyarakat setempat.

“Saya senang mengikuti kegiatan Donor Darah karena kebetulan juga udah lama gak donor. Semoga bisa berguna”, ujar salah satu pendonor dari masyarakat desa yang terlihat antusias mengikuti kegiatan.

Setelah donor darah, pada pukul 13.00-15.00 kegiatan dilanjutkan dengan lapak buku, kelas bahasa dan saba sakola. Kegiatan ini merupakan agenda rutinan setiap harinya selama baksos berlangsung.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Karena dalam bakti sosial ini kita ingin mengabdi dalam segala bentuk yang kita bisa, maka sengaja kami berdayakan potensi anggota IMK yang ada seperti pegiat literasi, mahasiswa tarbiyah juga mahasiswa jurusan bahasa inggris untuk dapat mengamalkan ilmu yang didapat selama di Kampus,” ujar Yanti Apriliani, koordinator sie acara Baksos IMK.

Setelahnya, dilanjutkan kembali dengan agenda sosialisasi dari BNN Kabupaten Kuningan. Sosialisasi ini adalah sebuah upaya preventif agar masyarakat khususnya remaja, tidak terjerumus pada jurang penyalahgunaan NAPZA.

“Acara ini saya apresiasi setinggi-tingginya, karena terbukti IMK telah berupaya untuk ngawangun lemah cai dengan salah satu caranya yakni melaksanakan tindakan preventif pada penyalahgunaan narkotika,” pungkas Dedy Nuryadi, SE Selaku pemateri dalam sosialisasi BNN ini.

Kegiatan Bakti Sosial IMK (Ikatan Mahasiswa Kuningan) di hari kedua ini diharapkan mampu memicu dan memantik antusisme masyarakat di kegiatan-kegiatan berikutnya yang akan lebih banyak lagi membutuhkan partisipasi dari masyarakat Desa Gunungsirah. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Anything

KUNINGAN (MAS) – Selama bulan suci Ramadan, jumlah pendonor darah dikatakan cenderung menurun. Kondisi ini disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk penurunan energi dan waktu...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Salah atu keluarga pasien yang tengah membutuhkan stok darah untuk operasi, mengeluhkan pelayanan PMI Kuningan, Kamis (4/1/2024) kemarin pagi. Pasalnya, pihak...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka peringatan ulang tahun yang ke-17, Partai Hanura di DPC Kuningan menggelar serangkaian kegiatan sosial. Acara ini dihadiri oleh para...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Memperingati HUT-nya yang ke 15, TIDAR (Tunas Indonesia Raya) Kabupaten Kuningan menggelar kegiatan donor darah, Minggu (30/7/2023) ini. Kegiatan yang mengusung...

Anything

CIAWIGEBANG (MASS) – Puluhan karyawan dari pabrik bulu mata PT Utama Korindah Desa Ciomas Kecamatan Ciawigebang, nampak mengikuti kegiatan donor darah, Sabtu (19/11/2022) ini....

Anything

KUNINGAN (MASS) – Jelang HUT Kemerdekaan RI ke-77, anggota TNI nampak menyumbang “darah” dalam artian sebenarnya, untuk saling memberi manfaat untuk sesama. Ya, TNI...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Pada Selasa (29/3/2022) kemarin, Karang Taruna Kelurahan Purwawinangun Kecamatan Kuningan menggelar kegiatan donor darah dan pemeriksaan mata gratis sebagai bentuk kegiatan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Memperingati milangkala Palang Merah Indonesia (PMI) ke-76 tahun 2021, PMI Kabupaten  Kuningan menyelenggarakan kegiatan Donor Darah di Pendopo Kabupaten Kuningan, Senin, (27/9/2021)....

Uncategorized

KUNINGAN (MASS) – Anggota Kodim 0615/Kuningan turut berpartisipasi dalam peringatan Hari Pers Nasional ke-75. Partisipasi itu dalam bentuk Donor Darah di kantor PWI Kabupaten...

Anything

BANDUNG (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH menghadiri Peringatan 3 Dasawarsa LSM AKAR di Hutan Kota Bungkirit. Acara berlangsung  Minggu (22/11/2020)....

Social Culture

CIWARU (MASS) – Karang Taruna Mekarjaya Desa Linggajaya Kecamatan Ciwaru menggelar aksi donor darah bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Kuningan. Kerjasama...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka memperingati hari lahir Bawaslu Ke 12 Bawaslu Kuningan menggelar Donor Darah dan pembagian Masker. Kegiatan donor darah dan pembagian...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Bima Suci peduli dan Pemuda Semakar kembali menggelar aksi kemanusiaan. Kali ini menggelar donor darah yang dilaksanakan Minggu (5/4/ 2020). Aksi...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Peringatan HUT Kesatuan Polisi Pamong Praja ke-70, Satuan Perlindungan Masyarakat ke-58 dan Pemadam Kebakaran ke-101 Tahun 2020 digelar berbagai acara. Salah satunya...

Government

KUNINGAN (MASS)- Berbeda dengan peringatan Hari Pers Nasional (HPN)  sebelumnya, tahun 2020 PWI Kuningan membuat gebrakan yang manfaatnya akan sangat dirasakan oleh masyarakat luas...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Kegiatan Bakti Sosial Ikatan Mahasiswa Kuningan (IMK) wilayah Cirebon resmi berakhir pada Kamis (30/1/2020). Kegiatan tersebut, selain ditutup dengan ceremonial, baksos...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Menuju hari-hari terakhir baksos IMK Wil Cirebon di Desa Gunungsirah Kecamatan Darma, tepatnya pada Senin (27/1/2020) malam, para punggawa IMK sukses...

Social Culture

KUNINGAN MASS – Masih dalam rangkaian kegiatan Baksos IMK di Desa Gunungsirah Kecanatan Darma, pada hari Minggu (26/1/2020) siang, untuk menghibur warga khsusunya anak-anak,...

Village

DARMA (MASS) – Masih dalam rangkaian kegiatan Bakti Sosial (Baksos) IMK Wil Cirebon yang dilaksanakan di Desa Gunungsirah Kecamatan Darma, kali ini para mahasiswa...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pada Jumat (24/1/2020) yang merupakan hari ke-5 Bakti Sosial Ikatan Mahasiswa Kuningan di Desa Gunungsirah Kecamatan darma, diadakannya gerakan bersih dengan...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Dalam lanjutan Baksos IMK, Kamis (23/01/2020) para anggota disertai pemerintahan Desa Gunungsirah menanam 150 bibit pohon serta menebarkan 4000 bibit ikan....

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Pada hari ketiga baksos Rabu (22/1/2020) IMK Wil Cirebon menggelar bazar murah sembako dan pakaian. Bazar yang dilaksanakan di Desa Gunungsirah...

Education

KUNINGAN (MASS) – Kegiatan Bakti Sosial (Baksos) Ikatan Mahasiswa Kuningan (IMK) wilayah Cirebon dibuka secara resmi hari Senin (20/1/2020) ini. Pembukaan kegiatan baksos yang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Raut muka 37 anak yang berasal dari beberapa kecamatan di Kabupaten Kuningan tampak bahagia. Meski harus manahan rasa sakit, tapi kini...

Health

PASAWAHAN (MASS) – Praktek Pengabdian Masyarakat (PPM) Ponpes Al Mutawally bekerja sama dengan PMI Kuningan menggelar Bakti Sosial yang diisi dengan Donor Darah. Donor...

Education

KUNINGA (MASS)- Dalam upaya mewujudkan kepedulian terhadap kesehatan masyarakat Desa, Ikatan Mahasiswa Kuningan (IMK) mengadakan pengobatan gratis dan donor darah pada Minggu (3/2/2019)di Balai...

Education

KUNINGAN (MASS) – Berakhirnya Ujian Akhir Semester (UAS) teori dan praktikum, STIKes Muhammadiyah Kuningan menggelar kegiatan Pekan Olahraga antar Tingkat (Porting), Senin-Rabu (28-30/1/2019). Kegiatan...

Social Culture

HANTARA (MASS) – Ikatan Mahasiswa Kuningan (IMK) berencana mengimplementasikan Tri Darma Perguruan Tinggi point pengabdian masyarakat dengan akan diselenggarakannya kegiatan Bakti Sosial (Baksos). Kegiatan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Kebutuhan darah di PMI sangat tinggi. Dalam sebulan minimal 1.000 labu dibutuhkan.  Tingginya kebutuhan ini membut Kodim Kuningan menggelar donor darah. Kegiatan...

Health

KUNINGAN (MASS) – Sebagai wujud kepedulian terhadap warga yang membutuhkan darah, Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) Orda Kuningan mengadakan donor darah. Kegiatan yang dilangsungkan...

Advertisement
Exit mobile version