Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Terbukti Jalan Rusak, Tanggungjawab Siapa?

KUNINGAN (MASS) – Menonton saja tidak cukup, tentunya harus ada sesuatu hal yang mampu menjadikan hasil yang dirasakan oleh masyarakat Kuningan, khususnya pelajar dan mahasiswa yang kini menikmati perjalanan menuju lembaga pendidikan yang sampai saat ini,masih tetap disuguhi oleh pemandangan yang tidak elok. Hal ini tentunya bisa berujung pada kecelakaan.

Pemandangan apakah itu? Yakni sebuah jalan menuju lembaga pendidikan di daerah Cigugur Kuningan yang sampai saat ini tak kunjung juga diperbaiki. Wajar jika kami menuntut hak atas keamanan dan kenyamanan saat perjalanan ke sekolah. Karena Negara sudah sewajibnya memberikan sarana yang dapat menjamin keselamatan dan keamanan dalam bentuk perbaikan.

Dan rupanya tak hanya pelajar dan mahasiswa saja, masyarakat lainnya pun juga tak ingin hal ini berkepanjangan dirasakan, karena dapat membahayakan pengguna jalan lainnya, apalagi yang belum tahu medan jalan yang rusak. Apakah ada begal uang rakyat dalam tubuh pemerintahan daerah ini, sehingga jalan tak kunjung diperbaiki?

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dalam pasal UU No. 22 Tahun 2009 tentang lalu lintas dan angkutan jalan dijelaskan bahwa (1) Penyelenggara jalan wajib segera dan patut untuk memperbaiki jalan yang rusak yang dapat mengakibatkan kecelakaan lalu lintas. Namun dalam hal ini belum dilakukan perbaikan jalan yang rusak sebagaimana dimaksudkan pada ayat satu.

Mengingat dimusim hujan ini, sangatlah khawatir dengan keadaan jalan yang licin dan berlubang. Hal ini akan menambah volume kecelakaan. Apalagi yang melintas tiap harinya itu banyak dari kalangan pelajar dan mahasiswa yang merupakan asset penerus bangsa ini.

Sungguh betapa pentingnya sarana dan prasarana lalu lintas yang berkualitas yang diharapkan mampu bertahan lama, bukan satu atau dua bulan saja. Kalau begitu adanya uang Negara bisa habis oleh perbaikan jalan saja, piye toh proyek dan proyek terus.***

Advertisement. Scroll to continue reading.

Penulis : Alvian Rollis Nugraha (Kader IMM Kuningan)

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 50 titik ruas jalan di Kabupaten Kuningan yang rusak, bakal segera diperbaiki Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Dinas Pekerjaan Umum dan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pohon Beringin setinggi 100 meter dengan diameter mencapai 6 meter di Dusun Mulya Asih 1 RT 25 RW 08 Desa Puncak...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang warga RT 35 RW 11 Kelurahan Cigugur Kecamatan Cigugur, Junaedi (65) terperosok ke dalam sumur sedalam 7 meter, Jumat (1/3/2024)...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah video kecelakaan yang memperlihatkan motor beradu dengan motor lainnya hingga pengendara terlempar, beredar luas melalui media sosial. Yang membuat heboh,...

Headline

CIMAHI (MASS) – Kerusakan jalan di sejumlah titik menjadi perhatian seluruh elemen masyarakat. Tak heran jika ada warga yang tidak sabar melakukan perbaikan lantaran...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah aktivis sosial yang terdiri dari masyarakat sekitar wilayah Kecamatan Maleber menggelar aksi sosial sebagai bentuk kritik terhadap pemerintah setempat, khususnya...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Belakangan ini, beredar sebuah video yang menunjukan aksi perundungan anak di bawah umur yang terjadi di sebuah kebun bambu, diduga bahwa...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Menyambut Kemerdekaan HUT RI ke 78 dan Hari Jadi Kuningan Ke 525 ini, berbagai cara dilakukan oleh seluruh elemen untuk merayakannya....

Village

KUNINGAN (MASS) – Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak yang akan berlangsung pada 6 Agustus 2023 di Desa Cileuleuy, Kecamatan Cigugur diikuti oleh lima kandidat....

Headline

CIWARU (MASS) – Warga Ciwaru dan sekitarnya mengeluhkan kondisi jalan yang biasa dilalui oleh mereka tak kunjung diperbaiki. Padahal kerusakan jalan tersebut sudah berlangsung...

Education

KUNINGAN (MASS) – Selain memiliki sekertariat, Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kuningan baru saja meresmikan Rumah Kader yang ada di Graha Alan Kuningan. Rumah kader...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mobil yang kecelakaan hingga terguling di Gunungkeling, tepatnya Jalan Raya Cirendang Kecamatan Kuningan Kabupaten Kuningan, Jum’at (28/4/2023) sekira pukul 14.15 WIB,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang lelaki berusia sekitar 70 tahun, ditemukan dalam keadaan tak bernyawa, Kamis (13/4/2023) pagi ini di pesawahan Blok Gasari Desa Babakanmulya...

Education

KUNINGAN (MASS) – Mahasiswa yang tergabung dalam Pengurus Cabang (PC) Ikatan Mahasiswa Muhammadiyyah (IMM) Kabupaten Kuningan memberikan bimbingan konseling mengenai tindakan kekerasan dan pelecehan...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Polemik gagal bayar di Kabupaten Kuningan kini menjadi pelesit yang membuat keresahan ditengah masyarakat, kegagalan tersebut seolah telah direncanakan oleh para...

Education

KUNINGAN (MASS) – Mengenakan pakaian putih bak baju ihram, ratusan siswa-siswi MTsN 3 Kuningan yang berada di Jalan Mayasih no 880 Cigugur, nampak menggelar...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sudah sekitar 2 hari belakangan ini, khususnya Warga Kelurahan Cipari ketar-ketir karena kekurangan air bersih. Sementara, kebutuhan sumber daya tetap ada,...

Anything

KUNINGAN (MASS) –  Perubahan besar terjadi di tubuh PC IMM Kabupaten Kuningan. Setelah ketua sebelumnya, Younggy Septhandika mundur di tengah masa jabatan, beberapa pengurus...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Lagi, kejadian gantung diri kembali membuat heboh warga Kuningan. Kali ini, yang menjadi korban adalah A (50) perempuan paruh baya asal...

Headline

KUNINGAN (MASS) –  Sebuah kebakaran hebat terjadi di Lingkungan Wage Desa Cigugur Kecamatan CIgugur Rabu (14/12/2022) mala mini sekitar pukul 20.00 WIB. Yang terbakar,...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Di semester ke-2 pada 4 tahun kepemimpinan Acep – Ridho di Kuningan, terjadi polemik pembangunan Jalan Lingkar Timur Selatan (JLTS), tentu...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 183 mahasiswa STKIPM Kuningan mengikuti kegiatan Darul Arqom Dasar (DAD) yang diselenggarakan Pimpinan Komisariat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (PK IMM) STKIPMKu...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kawasan Kuningan Selatan yang membentang dari Cipasung Kecamatan Darma, Kecamatan Selajambe, Kecamatan Subang sampai Kecamatan Cilebak, memang cukup jauh dari sorotan....

Health

KUNINGAN (MASS) – PK IMM STIKes Muhammadiyah Kuningan menghadirkan IAI(Ikatan Apoteker Indonesia) cabang Kuningan untuk berdiskusi seputar permasalahan kesehatan yang ada, Sabtu (5/11/2022) kemarin....

Government

KUNINGAN (MASS) – Pembangunan jalan lingkar timur selatan yang kabarnya akan dimulai 2023 nanti, mendapat sorotan dari Ketua DPC Partai Demokrat Kuningan, H Lili...

Education

KUNINGAN (MASS) – Puluhan anak yatim mengikuti kegiatan supercamp “Sehari Bersama Alquran” yang digelar LKSA Rumah Yatim Himmatul Ummah pada Minggu-Senin (11-12/9/2022) kemarin. Acara...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Dalam pandangan yang terbatas, saya (Ketua Pemuda Muhamadiyyah Kuningan) ingin menyampaikan, suasana ekonomi dan penganguran di Kabupaten Kuningan saat ini terhadap...

Advertisement