Connect with us

Hi, what are you looking for?

Culinary

“Emam di Dieu mah Da Raraos”

CIGUGUR (MASS) – Bagi pecinta wisata kuliner, belum lengkap rasanya apabila belum mampir ke Rumah Makan Da’ Raraos. Rumah makan tersebut terletak di Jl Raya Cigugur-Kuningan, persis di depan kampus STKIP Muhammadiyah.

Aneka masakan Sunda disajikan oleh rumah makan ini. Mulai nasi liwet, ayam goreng, ayam bakar, pindang presto, gurame goreng asam manis, gurame goreng cobek cabe hijau, gurame bakar, ikan mas goreng, ikan asin, hingga sop iga sapi.

“Pokoknya aneka masakan khas Sunda. Tahu, tempe, Lalab dan sambel itu mah wajib. Insya Allah emam di dieu mah raraos,” ucap Owner RM Da’ Raraos, Hj Dadah Rochmana, Jumat (18/1/2019).

Menu andalan yang kerap dipesan, imbuhnya, yaitu nasi liwet bakakak ayam kampung. Tidak sedikit dari pembeli yang datang kembali setelah memesan menu tersebut.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Untuk minumannya ada teh tawar panas, teh es manis, lemon tea, coklat panas, es coklat, es jeruk, jeruk panas, aneka ice juice dan aneka kopi,” sebutnya.

Selain menu masakan yang enak, tempatnya yang nyaman membuat konsumen merasa betah. Bahkan cukup sering konsumen booking tempat saat menghadapi sebuah acara semacam gathering.  

“Di kita ada juga paket nasi kotak yang harganya murah Rp10 ribu, Rp12.500 dan Rp15 ribu. Paket hemat,” ujar istri mantan wabup H Momon Rochmana itu.

RM Da’ Raraos menerima pula pesanan paket snack box. Daftarnya, bolu kukus, bolu pelangi, brownis kukus coklat keju, dadar gulung coklat isi vla, donat, fruit pie, kue lumpur, marmer cake keju, dan aneka snack lainnya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Kalau mau pesan snack, nasi kotak, mau booking atau sekadar nanya-nanya, silakan hubungi nomor 081394099665 atau 085722769373,” ajak Dadah. (deden)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Status sebagai pandemi dari kondisi penyebaran corona virus desease atau disingkat dengan Covid-19 ditetapkan oleh Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO mulai...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Meski Kuningan termasuk daerah pegunungan, nyatanya saat siang hari, teriknya matahari tetap membuat banyak orang kepanasan. Saat panas itulah, minum Es...

Business

KUNINGAN (MASS) – Belakangan angkringan memang banyak hadir di Kuningan. Seakan jadi trend, angkringan hadir dimana-mana di Kabupaten Kuningan, terutama pinggir jalan utama baik...

Business

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi tempat kuliner sate sekaligus refreshing yang wajib banget dikunjungi. Namanya adalah Sate Maranggi Jawil 3 di Secret Garden. Pemiliknya...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Pecinta kuliner jalanan, bisa mampir ke tempat yang satu ini. Namabya Pecel Lele Mang Emod yang ada di Deda Caracas Kecamatan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Adanya kunjungan Presiden RI Jokowi ke Kabupaten Kuningan membuat semua pihak dibuat sibuk karena tentu harus memberikan rasa aman. Dari informasi...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Bagi kalian yang berada di Ciawigebang dan sekitarnya, Saung Puyuh Penyet ini memang sangat bisa jadi referensi kuliner. Setelah sebelumnya hadir...

Culinary

KUNINGAN (MASS)- Ada yang berbeda di lampu merah pada Sabtu (10/7/2021), dimana ada orang yang berpakaian Adat Sunda menawarkan produk kepada pengendara yang melintas....

Culinary

KUNINGAN ( MASS) – Bagi kalian yang mungkin suka rujak uleg, tradisional, tempat yang satu ini wajib diketahui. Rujak Uleg Mak Kinoh terletak di...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Tiis Ceuli Herang Mata, itulah slogan dan juga yang mungkin bisa dirasakan saat anda berkunjung ke Ngopi D’Dam Kelurahan Citangtu Kecamatan...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Pedesan di tempat yang satu ini, memang sudah dikenal. Pedesan Entog Pak Nana yang ada di pelataran Pasar Kalapa Gunung Kecamatan...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Bagi kalian yang suka jajan, mungkin tidak asing dengan yang satu ini, Hotang atau Hotdog Kentang. Makanan yang populer disebut dari...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi referensi buat kalian yang hobi jajan dan makan. Mungkin, kalian harus coba olahan yang satu ini, olahan dari daging...

Business

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi kedai, tempat nongkrong, yang mungkin bakalan jadi referensi wajib bagi kalian. Treehouse Coffee and Resto. Tempat yang satu ini,...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Dimana lagi ada soro seharga Rp 6 ribuan saja. Mungkin memang sangat jarang, tapi harga itulah yang dipatok disini, Soto Ayam...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Beberapa tahun belakangan ini angkringan mulai populer di Kuningan. Angkringan sendiri merupakan makanan dari Klaten yang lebih populer di Jogja. Sejak...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi rekomendasi tempat ngopi yang kece di Kuningan, Kopitumi Jalan Pramuka No 96 Kuningan. Buka sejak desember 2019 lalu, tempat...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi tempat bakso buka di Kuningan dengan menu dan toppingnya yang menggoda. Namanya Kedai Kayla, tempatnya ada di Dusun Manis...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Minuman kekinian memang banyak menjamur, apalagi kopi. Meski begitu, kebanyakan kopi dijual di kedai dengan harga yang cukup tinggi. Hal itulah...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Kalian pecinta jajanan, punya referensi yang wajib dicoba, Pempek Lenggangnya di Petrick Rock N Roll. Usaha yang dibangun Doni Riana ini,...

Business

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi kedai kopi di Kuningan, namanya Bengkel Kopi. Kedai yang satu ini memang baru buka beberapa hari lalu, Minggu (2/5/2021)...

Business

KUNINGAN (MASS) – Salah satu brand lokal fashion Kuningan, kagugu.clo mengagas kolaborasi dengan salah satu makanan yang terbilang legend, Hucap Hj Ma Iroh yang...

Business

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi tempat yang bisa jadi pilihan buat kalian sekedar nongkrong atau bahkan buka bareng keluarga, Ninyuh Kopi. Tempat yang satu...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Bulan puasa tentunya tak ingin dilewatkan begitu saja tanpa moment yang bisa dikenang bersama. Salah satunya dengan buka bareng keluarga atau...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi jajanan yang mungkin bisa jadi referensi kalian buat jajan seelah taraweh bulan ramadhan ini. Namanya Bacitul bakso aci tulang...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi tempat reccomend banget buat kalian buka bersama, atau sekedar ngopi beres tarweh. Namanya Fanatiq Place yang ada di Desa...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi, jenis makanan yang bisa jadi referensi buat kalian pemburu kuliner di Kuningan, makanan ini adalah puyuh penyet. Tentu saja,...

Culinary

LEBAKWANGI (MASS) – Satu lagi rekomendasi tempat kuliner yang mungkin bisa jadi pilihan anda untuk berburu jajanan malam setelah tarawih. Tempatnya adalah Kedai mie...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Bagi kalian yang hobi martabak, baik yang manis ataupun asin tentu tidak asing dengan yang satu ini, Martabak Bangka. Nah, martabak...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi rekomendasi jajanan di Kuningan, Jala Spaghetti yang lokasinya ada di sekirar Pasar Ciawigebang, tepatnya depan SMPN 1 Ciawigebang, Kuningan....

Advertisement
Exit mobile version