Connect with us

Hi, what are you looking for?

Headline

Dijemput ke Rumahnya, Enam Warga yang Positif Covid-19 Langsung Dibawa ke RS

KUNINGAN (MASS) – Terkait enam warga yang dinyatakan positif covid -19 di Desa Cikaso Kecamatan Kramatmuly, Selasa (19/5/2020) siang dilakukan penjemputan ke rumah enam orang warga oleh petugas.

Dengan penuh kesadaran ke enam warga itu mau disolasi di rumah sakit eks Citra Ibu yang merupakan RS khusus penanganan Corona di Kabupaten Kuningan.

Sebenarnya sejak diketahui ada satu kelurga rapid postif yang berjumlah 11 dan dua diataranya positif konfirmasi hasil swab, Bupati Kuningan sudah menawarkan untuk karantina.

Karena belum positif swab maka maka bupati memberikan kelonggaran di rumah. Namun, karena sudah positif maka harus dikarantina agar virus tidak menyebar.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Udah dijemput semua dan langsung dibawa ke RS,” ujar Humas Covid-19 Kabupaten Kuningan dr H Deny Mustap.

Terpisah, Juru Bicara Crisis Center Agus Mauludin SE mengatakan, karena enam rapid pindah ke kasus positif, maka jumlah yang rapid hanya 23. Itu dengan satu penamabahan kasu baru.

“Tadi ada kesalahan tertulis 29 rapid positif atau reaktif, seharus 23 karena kan yang enam menjadi positif konfirmasi,” ujar Agus.

lebih jelasnya Agus menerangkan, PDP ada penambahan 1 orang dari RSSK, Rapid positif ada penambahan 1 orang dari RSSK Kecamatan Lebakwangi.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Lalu, rapid positif sembuh tidak ada penambahan, kasus konfirmasi ada penambahan 6 orang, kasus konfirmasi sembuh tidak ada penambahan. Sedangkan ODP ada penambahan 8 orang dr PKM dan RS dan OTG tidak ada penambahan.

“Saya ikut mendampingi ketika penjemputan dan alhamdullilah lancar sampai RS,” timpal Camat Kramatmulya Guruh Zulkarnaen.

Berikut  rincian  29 kasus positif   rapid test  yakni  terbaru Desa Pagundan Kecamatan Lebakwangi, Desa Tari Kolot Kecamatan Pancalang,  Desa Cikaso Kecamatan Kramatmulya (9 orang),  Desa Cibeureum Kecamatan Cilimus, Desa Desa Karangkamulyan Kecamatan Ciawigebang (sembuh).

Lalu Desa Sindangjawa Kecamatan Cibingbin (sembuh), Desa Bandorasa, Caracas Kecamatan Cilimus, Desa Cipedes Kecamatan Ciniru, Desa Kramatwangi Kecamatan Garawangi (sembuh), Desa Cikaso dan Desa Bojong Kecamatan Kramatmulya (sembuh).

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kemudian, Desa Kasturi, Desa Cibinuang, Kelurahan Cijoho Kecamatan Kuningan. Selanjutkanya Desa Cirahayu Kecamatan Luragung, Desa Madalajaya Kecamatan Maleber, Desa Randobawailir Kecamatan Mandirancan, Desa Haurkuning Kecamatan Nusaherang.

Sedangkan 3 orang  Desa/Kecamatan Ciwaru (sembuh), Desa Pagundan Kecamatan Lebakwangi (sembuh), dan  Desa/Kecamatan Pancalang (meninggal).

Untuk hasil swab ada di 14 desa yakni Desa Dukuh Dalem Kecamatan Ciawigebang (meninggal), Desa Babakanjati Kecamatan Cigandamekar (sembuh).

Sementara Desa/Kecamatan Cilebak (sembuh), Desa Caracas Kecamatan Cilimus (sembuh) Desa/Kecamatan Pasawahan (sembuh), Desa/Kecamatan Selajambe (sembuh) dan Desa Cikaso Kecamatan Kramtmulya (8
orang)
.(agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.

Data Covid-19 Kab. Kuningan update tgl 19-5-2020

DALAM PENGAWASAN:*
1.Total : 125 org
2.Selesai : 95 org
3.Msh pengawasan : 30
org
4.Total Rapid Positif : 23 org
5.Pengawasan : 21 org
6. Sembuh rapid positif : 6 org
7.Meninggal rapid positif : 2 org
8.Laki-Laki : 80 org
9.Perempuan : 45 org
10.WNI : 125 org
11.WNA : 0 org
12.Usia :
0-11 bln : 10 org
1- 5 thn : 7 org
6-19 : 6 org
20-29 : 24 org
30-39 : 19 org
40-49 : 19 org
50-59 : 16 org
60-69 : 13 org
70-79 : 9 org
>80 : 2 org

KASUS KONFIRMASI :
1. Total : 14 org
2. Kasus sembuh : 5 org a.n dastim cilebak, Jajang selambe dan Ai Sri gunturyanti caracas. Kasma pasawahan, Timu babakanjati
3. Masih pengawasn : 8 org
4. Meninggal : 1 org
5. Laki-Laki : 9 org
6. Perempuan : 5 org
7. WNI : 14 org
8. WNA :
9. Usia :
< 5 thn :
6-19 : 2 org
20-29 : 1 org
30-39 :
40-49 : 6 org
50-59 : 3 org
60-69 :
70-79 : 2 org

80 :

DALAM PEMANTAUAN:*
1.Total : 1604 org
2.Selesai : 1542 org
3.Msh pemantauan: 62 org
4.Laki-Laki : 1056 org
6.Perempuan : 548 org
7.WNI : 1603 org
WNA : 1 org
9. Usia :
0-11bln : 7 org
1-4 yg : 85 org
5 thn : 11 org
6-19 : 203 org
20-29 : 445 org
30-39 : 313 org
40-49 : 243 org
50-59 : 176 org
60-69 : 88 org
70-79 : 22 org
>80 : 11 org

Advertisement. Scroll to continue reading.

ORANG TANPA GEJALA (OTG)
1.Total : 231 orang
2.Selesai pengawasan : 170 org
3.Dalam pengawasan : 61 org
4.Laki-laki : 130 org
5.Perempuan : 101 org
4.WNI : 231 orang
5.Usia
0 – 11 bln : 2 org
1 – 4 th. : 6 org
5 th. : 1 org
6 – 19 th. : 19 org
20 – 29 th : 49 org
30 – 39 th : 58 org
40 – 49 th : 53 org
50 – 59 th : 27 org
60 – 69 th : 8 org
70 – 79 th : 7 org
> 80 th. :

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Incident

KUNINGAN (MASS) – Total kerugian akibat kebakaran besar yang terjadi pada pabrik bawang di Dusun Manis RT. 20 RW. 01 Desa Cikaso Kecamatan Kramatmulya,...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran terjadi di Desa Cikaso Kecamatan Kramatmulya, Senin (30/9/2024) pagi ini. Dimana, sebuah pabrik bawang diamuk si jago merah....

Village

KUNINGAN (MASS) – Desa Cikaso Kecamatan Kramatmulya dan Desa Cisantana Kecamatan Cigugur yang sama-sama berasal dari Kabupaten Kuningan, berhasil menjadi 15 terbaik dalam ajang...

Education

KUNINGAN (MASS) – Tahun ini, tepat 15 tahun SDN Unggulan Kuningan berdirinya. Untuk memperingatinya, sekolah yang ada di Cikaso-Keamatmulya itu, memperingati Miladnya dengan berbagai...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 22 tim tingkat sekolah dasar (SD/MI) dari 3 kecamatan meliputi Kramatmulya, Jalaksana dan Japara turut mengikuti turnamen futsal yang dibuka...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kenaikan kasus covid-19 untuk update Selasa (29/9/2020) mengagetkan. Pasalnya terjadi penambahan 58 orang. “Iya hari ini naik 58 orang. 37 orang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Total ada 56 santri Ponpes Husnul Khotimah yang terpapar virus corona membuat Bupati Kuningan besama tim gugus tugas melakukan rapat mendadak...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pasca ditutup Rabu (26/8/2020) karena ada 19 kasus positif corona baru, layanan rawat jalan RSUD 45 Kuningan bakal kembali beroperasi pada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ditengah kabar nyaris tiap hari kasus reaktif bertambah, muncul kabar baik yakni tiga pasien positif corona sembuh. Mereka adalah tiga orang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kabar baik adanya pasien yang sembuh hanya berumur sehari. Pasalnya, pada Rabu (13/5/2020) justru terjadi penambahan kasus positif corona satu orang...

Government

KUNINGAN (MASS) -Selain terjadi peningkatan jumlah positif corona hasil swab, data terbaru covid-19 pada Selasa  (21/4/2020) menunjukan ada peningkat kasus rapid test sebanyak satu...

Advertisement
Exit mobile version