Connect with us

Hi, what are you looking for?

Incident

Desa Padahurip Diterjang Bencana, Ini Jumlah Kerugiannya!

KUNINGAN (Mass)- Setelah reda beberapa saat, kejadian longsor di Kabupaten Kuningan kembali terjadi. Saat ini bencana menerjang Desa Padahurip Kecamatan Selajambe.

Dari informasi kejadian longsor terjadi Sabtu (11/3/2017) sekitar pukul 22.00 WIB. Penyebab utama  adalah hujan deras. Penanganan longsor sendiri baru dilakukan hari Minggu (12/3/2017).

Berikut data lengkap bencana di Desa Padahurip. Yang pertama yang terdampak bagian depan rumah/teras milik  Heryana (65). Warga Dusun  Tajur Rt 015/005 Desa Padahurip, ketinggian 8 meter dan lebar 5 meter, tidak ada korban jiwa dan kerugian material diperkirakan Rp10 juta.

Kemudian ,  bagian belakang dapur rumah terbawa longsor milik  Sukirman (70) yang terletak di  Dusun Cipicung Rt 06/02.  Adapun ketinggian longsor adalah 7 meter dan lebar 4 meter.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Beruntung  tidak ada korban jiwa dan kerugian materi di perkirakan Rp15 juta. Lalu,  bencana terjadi di   Blok Luluk atas Dusun Cipicung Rt 06/02 Desa Padahurip longsoran menutupi jalan Kabupaten Cipasung-Subang.

Tidak ada korban jiwa, ketinggian 25 meter dan lebar 15 meter. Kerugian materi Rp15 juta. Dengan kerja keras pihak kepolisan, TNI, BPBD dan warga  akses jalan sudah bisa dilewati kendaraan R2 dan R4.

Bencana tidak berhenti disitu, namun juga terjadi di       Blok Luluk bawah Dusun Cipicung Rt 06/02 Desa Padahurip longsoran tanah menutupi jalan Kabupaten Cipasung-Subang. Tidak ada korban jiwa, ketinggian 30 meter dan lebar 7 meter. Adapun  kerugian materi Rp10 juta. Akses jalan sudah bisa dilewati kendaraan R2 dan R4.

Sementara di  Blok Sadagung Dusun Cipicung Rt 06/02 Desa Padahurip longsoran tanah menutupi Jalan Kabupaten Cipasung-Selajambe. Tidak ada korban jiwa, ketinggian 100 meter dan lebar 20 meter, kerugian materi Rp20 juta. Akses jalan sudah dilewati kendaraan R4 dan R2.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sementara itu  di     Blok Jawura Dusun Cipicung Rt 06/02 Desa Padahurip longsoran tanah menutupi jalan Desa Padahurip-Jamberama, tidak ada korban jiwa, ketinggian 50 meter dan lebar 30 meter. Kerugian materi Rp25 juta. Akses jalan tidak bisa dilewati kendaraan R4 dan R2.

Sedangkan di Blok Pasir Bangkong Dusun Cipicung Rt 01/01 Desa Padahurip longsoran tanah menutupi jalan Pertanian, tidak ada korban jiwa, ketinggian 130 meter dan lebar 60 meter, kerugian materi Rp30 juta.  Akses jalan tidak bisa dilewati R4 dan R2.

Sementara itu, kejadian tanah longsor menjadi perhatian  Wakil Bupati Dede Sembada. Orang nomor dua di kota kuda itu, pada Minggu pagi meninjau lokasi bencana.

Desem ke lokasi bencana di dampingi Camat Selajambe Drs Agus Sumedi,  Kapolsek Selajambe Iptu Harminal Marnis Haroen Piliang, Kanit Intelkam Bripka Aas Rosnawan SE. Lalu,  Kepala Desa Padahurip Subandi, Sekdes Nana, Kadus Cipicung Asep Saefudin. (agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Religious

KUNINGAN (MASS) – Berdiri sejak tahun 1960 lalu, sekitar 62 tahun lalu, Masjid Jami Al-Falah Dusun Cikuya Desa Selajambe Kecamatan Selajambe, kini direnovasi. Mesjid...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Hingga pukul 17.41 WIB jembakan yang dipasang untuk menjerat macan tutul yang dipasang di BKSDA Resort Cirebon di Dusun Tajur Desa Padahurip...

Village

KUNINGAN(MASS) – Untuk mendukung kegiatan TMMD ke 111 Tahun 2021 di Desa Jamberama, Kecamatan Selajambe, Kodim 0615/Kuningan melaksanakan kegiatan bakti sosial berupa pemberian paket...

Village

SELAJAMBE (MASS) – Warga Dusun Surian, Desa Jamberama, Kecamatan Selajambe merasa terharu dan bahagia melihat agenda mulia Prajurit TNI Kodim 0615/Kuningan dalam program TNI...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sekmat Selajambe Deni Hamdani MSi menyebutkan, ada 54 KK yang diungsikan akibat banjir di Dusun Walahar Desa Cibeurung Kecamatan Selajambe. Mereka...

Village

SELAJAMBE (MASS) – Terletak cukup terpisah dari pusat Kecamatan Selajambe, bahkan untuk sampai ujung desa harus melewati jalanan yang cukup terjal, Desa Jamberama tak...

Village

SELAJAMBE (MASS) – Desa Jamberama Kecamatan Selajambe mungkin bukan satu-satunya sekolah tani di Kabupaten Kuningan, namun alasan terbentuknya sekolah yang dinamai Agrimandiri, dan langkahnya...

Government

KUNINGAN (MASS)- Wakil Bupati Kuningan, HM Ridho Suganda, SH MSi, Jumat (21/2/2020), melaksanakan Kegiatan Jumling (Jumat Keliling) yang dilaksanakan di Masijd Al-Furqon Dusun Desa/Kecamatan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Wakil Bupati Kuningan, HM Ridho Suganda, SH MSi, Jumat (21/2/2020), melaksanakan Kegiatan Jumling (Jumat Keliling) yang dilaksanakan di Masijd Al-Furqon Dusun Desa/Kecamatan...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Bencana demi bencana di Kabupaten Kuningan  terus terjadi terutama pasca datangnya musim penghujan. Sebelum kejadian pohon tumbang pada Senin di Kapandayan dan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Uniku Rider Club atau yang lebih dikenal dengan nama URC pada  Sabtu (9/11/2019)  menggelar kegiatan Bakti Sosial di Desa Ciberung Kecamatan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH meletakan batu pertama dalam Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya Pembangunan Baru (BSPS PB) Tahun...

Government

KUNINGAN (MASS)- Pasca terjadi bencana banjir bandang dan juga longsor, Pihak BPBD Kuningan langsung bergerak. Bukan hanya melakukan pendataan jumlah kerugian, tapi juga melakukan...

Incident

KUNINGAN (MASS)- Banjir bandang dan tanah longsor yang terjadi di Desa Padahurip dan Desa Jamberama Kecamatan Selajambe ternyata bukan hanya memutuskan akses jalan, tetapi...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Hujan deras pada Minggu (6/1/2019) sejak jam 12.30 WIB hingga 15.30 WIB yang terjadi di Kecamatan Selajambe membuat Dusun Tajur Desa...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Kerja keras pihak BPBD Kuningan, TNI, Polri, aparat desa dan masyarakat memberishkan matarial longsor berbuah hasil, dimana kendaraan roda sudah dua...

Incident

KUNINGAN (MASS)- Hujan deras yang terjadi pada Senin (3/12/2018) membuat beberapa wilayah di Kuningan diterjang bencana. Berdasarkan data dari BPBD Kuningan dua wilayah yang...

Politics

KUNINGAN (MASS) –  Ratusan tokoh Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) se-Kecamatan Selajambe, berkumpul dalam konsolidasinya di kediaman  Heni Desa Ciberung. Mereka mengundang secara istimewa Istri...

Politics

JAPARA (MASS) – Sebuah rumah bilik di Desa Kalimati Kecamatan Japara mencuri perhatian banyak pihak. Di rumah yang dinilai tidak layak huni itu, terdapat...

Incident

KUNINGAN (MASS)- Warga Kuningan selatan sempat was-was dengan tertutupnya akses Jalan Cipasung-Subang. Pasalnya, tebing di Blok Cikali 2 Desa Kutawaringin Kecamatan Selajambe pada Selasa...

Incident

MALEBER (MASS) – Seorang pensiunan polisi, Purnama, tidak mau berhenti mengabdi kepada masyarakat. Saat bencana menerjang warga Kuningan, ia terketuk untuk memberikan bantuan. Seperti...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Ribuan warga Desa Pinara Kecamatan Ciniru berkondisi sangat memprihatinkan. Mereka terpaksa harus mengungsi di desa tetangga. Saat sejumlah pimpinan dan anggota...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Ribuan warga Desa Pinara Kecamatan Ciniru berkondisi sangat memprihatinkan. Mereka terpaksa harus mengungsi di desa tetangga. Saat sejumlah pimpinan dan anggota...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Bencana yang mengepung Kuningan disikapi oleh sejumlah organisasi kemahasiswaan. Salah satunya HMKI (Himpunan Mahasiswa Kuningan Indonesia). Organisasi tersebut melakukan baksos penggalangan...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Bencana yang melanda Kuningan membuat banyak pihak terenyuh. Mereka rela mengulurkan tangan guna meringankan beban korban. Ini menimpa keluarga besar Mochamad...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Nyaris berbarengan dengan kejadian banjir di Kecamatan Cibingbin, beberapa wilayah di Kabupaten Kuningan pun dihantam bencana longsor dan juga pergesaran tanah....

Government

KUNINGAN (Mass)- Rona bahagai terlihat di muka 38 anak yang berasal dari 7 desa yang berada di Kecamatan Selajambe. Ya, pada hari Kamis (20/4/2017)...

Anything

KUNINGAN (Mass)- Selain di gereja Kecamatan Kuningan dan Kecamatan Cigugur, kebaktian Jumat Agung juga digelar Gereja Katolik Santo Petrus Blok Pugag Dusun Kujangsari Rt...

Advertisement
Exit mobile version