Connect with us

Hi, what are you looking for?

Headline

Club80’s juarai Trofeo Kertayasa

KUNINGAN (MASS)- Kamis 11 Maret bertempat di lapangan Desa Kertayasa, Sindangagung Kuningan, digelar Trofeo Kertayasa. Trofoe ini mempertemukan 3 tim, 2 dari Kuningan, dan 1 dari Purwakarta, yakni Club80’s Kuningan, Indomaret FC Kuningan, dan Indomarco Purwakarta.


Trofeo ini digagas oleh Indomarco FC Purwakarta, yang sengaja datang ke ke Kuningan untuk liburan sambil berolahraga sepakbola.

Trofeo ini menggunakan format poin 3 untuk pemenang, 1 poin untuk hasil seri, dan tambahan 1 poin untuk pemenang adu pinalti apabila Skor pertandingan seri di babak normal selama 35 menit.

Pada game pertama yang mempertemukan Indomarco Purwakarta melawan Club80’s Kuningan. Manager Club80’s Yudhi Agan memasang pemain pemain andalannya untuk menghadapi lawannya dari Purwakarta tersebut.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Ia sendiri turun gunung untuk menjaga gawang Club80’s di game pertama ini. Formasi ofensif 3-4-3 dipakai di game pertama dengan memasang trio bek gaeknya, Diding Ammar, Iman Rismana, dan Iman Byson.

Sementara untuk empat pemain tengah diisi oleh Yaya Kurniawan (KuKuY), M. Syarif Hidayatullah, Syukurahman, dan pemain gaek berpengalaman yakni Ramdani.

Serta untuk trio lini depan dipercayakan kepada Jaka Holand, Teghar Panca dan si mungil nan lincah M. Saepul Anwar.

Jalannya pertandingan game pertama berlangsung seru begitu Wasit meniup peluit tanda dimulainya pertandingan, Club80’s langsung mengurung pertahanan Indomarco Purwakarta,.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Serangan bertubi-tubi dilancarkan oleh Club80’s Kuningan ke jantung pertahanan Indomarco Purwakarta, peluang demi peluang yang tercipta di 15 menit awal pertandingan.

Tercatat 3 peluang bersih dimulut gawang gagal disarangkan menjadi gol, hal itu akibat kegemilangan kiper Indomarco Purwakarta.

Peluang pertama dimenit ‘9, tendangan salto dari Teghar Panca berhasil ditepis oleh kiper Indomarco, dan di menit ’12 Jaka Holand meliuk liuk melewati 3 pemain lawan.

Namun tendangan kerasnya hanya menyamping tipis di sisi kanan gawang Indomarco Purwakarta.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dan peluang satu lagi yang hampir menjadi gol melalui si kancil nan lincah M Saepul Anwar yang tendangan kaki kirinya hanya menerpa tiang gawang.

Tak kuat menahan serangan bergelombang dari Club80’s, gol akhirnya datang juga di menit ke ’22 setelah sontekan Teghar Panca berhasil merobek gawang Indomarco Purwakarta.

Ia setelah menerima umpan matang dari M Saepul Anwar disisi kiri pertahanan Indomarco Purwakarta. Tak lama setelah itu gol kedua berhasil tercipta di menit ke ’28.

Hal ini setelah pemain bertahan Indomarco Purwakarta melakukan gol bunuh diri, ia gagal menghalau bola kreasi dari sepakan dari Jaka Holand di sisi kanan pertahanan Indomarco Purwakarta.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Tak banyak serangan dilakukan oleh Indomarco Purwakarta, berkat ketangguhan gelandang serta bek Club80’s Kuningan yang selalu sigap memotong dan menghalau tiap serangan yang dibangun oleh pemain pemain Indomarco Purwakarta.

Sehingga tidak banyak penyelamatan penting yang dilakukan oleh Yudhi Agan dibawah mistar gawang Club80’s Kuningan.

Sampai peluit panjang dibunyikan wasit tanda berakhirnya pertandingan game pertama, skor Ahir tetap 2-0 untuk keunggulan Club80’s Kuningan.

Game kedua, mempertemukan Indomarco Purwakarta melawan saudara mudanya yang berasal dari Kuningan yakni Indomaret FC Kuningan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Indomaret FC Kuningan sendiri dikomandoi oleh Fahriadin Sandi (sandi), si striker yang identik dengan nomor punggung 8 ini menjadi player manager untuk Indomaret FC Kuningan.

Hasil seri 1-1 di game kedua ini, yang memaksa pertandingan dilanjutkan ke babak adu pinalti. Dan adu penalti tersebut dimenangkan oleh Indomaret FC Kuningan dengan skor 5-4.

Dengan kekalahan itu Indomarco Purwakarta otomatis menjadi juara 3 dengan mengumpulkan poin 1 dari 2 pertandingan, poin tersebut hasil seri 1-1 di game kedua.

Partai penentuan terjadi di game ketiga yang mempertemukan Indomaret FC Kuningan melawan Club80’s Kuningan, yang mana Club80’s sebagai pemuncak klasemen dengan poin 3 diikuti oleh Indomaret FC dengan poin 2.

Advertisement. Scroll to continue reading.


Pada game ketiga manager Club80’s Kuningan Yudhi Agan menurunkan skuad yang berbeda dengan game pertama, begitu pula dengan Indomaret FC Kuningan yang sama sama menurunkan tenaga barunya untuk memenangkan pertandingan.

Pada game ketiga ini Yudhi AganFormasi 3-5-2, ia menurunkan kiper kawakan Asep FRD dibawah mistar, trio bek M zein ‘si orang ketiga’ Ramdhani, bersama kakak kandungnya Ovik ‘guru’, dan bek sepuh berpengalaman Didi ‘Qudyl’ menjadi benteng pertahanan Club80’s.

Pemain tengah diisi lima pemain yakni, Dede ‘Qroy’, Jr Lili, Fani Budiman, Dandi Pangestu dan Agung ‘Jipeng’ Gunawan. Duet striker di depan diisi oleh striker jangkung Bayu Albyan dan si kidal eksentrik Esha Perdian purnama.

Wasit meniup peluit tanda pertandingan dimulai, kedua tim sama sama ngotot ingin memenangkan game ketiga ini, tapi kokohnya lini pertahanan kedua tim menjadi penghalang terciptanya gol di gawang masing-masing tim pada 15 menit awal pertandingan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Peluang terbuka di menit ke ’20 melalui striker Club80’s Esha Perdian purnama, tendangan keras dari luar kotak pinalti melalui kaki kirinya hany membentur tiang gawang.

Pada menit ke ’28 tendangan keras Agung ‘Jipeng’Gunawan dimulut gawang hanya melintas diatas mistar gawang kiper Indomaret FC.


Tak ada gol di game ketiga ini, dan pertandingan dilanjutkan ke babak adu pinalti. Kelima penendang dari Club80’s berhasil menjalankan tugasnya dengan sempurna.

Bagi Indomaret FC hanya 4 penendang yang berhasil mencetak gol dari titik putih. Maka skor 5-4 menjadi Ahir dari babak adu pinalti di game ketiga itu

Advertisement. Scroll to continue reading.

Maka dengan hasil itu , Club80’s Kuningan berhasil menjadi juara Trofeo Kertayasa dengan mengumpulkan Poin 5 dari hasil sekali menang.

Kemudianeri serta tambahan 1 poin dari kemenangan adu pinalti. Dan masing masing tim mendapatkan trofi sebagai kenang-kenangan dari Trofeo di sore hari itu.

Seusai laga, Agus gondrong wartawan kuninganmass menemui Yudhi Agan yang sore itu terlihat begitu ceria, ia mengatakan bahwa pertandingan sore itu berjalan cukup seru dan menghibur penonton yang hadir menyaksikan laga.

Ia bersyukur sore ini teman teman bermain apik, mereka menjalankan tugasnya dengan baik dan bertanggung jawab di posisinya masing-masing. Kemenangan ini berkat kerjasama sama tim.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Trophy ini layak mereka dapatkan sebagai imbalan kerja kerasnya di lapangan. Terimakasih buat semuanya” tutup Yudhi Agan diiringi senyuman khasnya kepada Agus yang merupakan kawan karib itu.(agus)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Politics

KUNININGAN (MASS) -Komisi I DPRD Jabar meminta PT Jasa dan Pariwisata (Jaswita) menggandeng investor untuk mengoptimalkan pengelolaan Pondok Seni Pangandaran. Hal itu disampaikan anggota...

Religious

KUNINGAN (MASS) – 🗓Sabtu, 11 Rajab 1443 H / 12 Februari 2022 M 🍂🌻 Hikmah Hari Ini🌻🍂 📚Imam Malik rahimahullah Berkata: Advertisement. Scroll to...

Sport

KUNINGAN (MASS)- Setelah mengalami kekalahan  pada pekan ke 23 dari Bhayangkara FC, Persib Bandung kembali ke jalur juara usai menang tipis 2-1 atas PSS...

Government

KUNINGA (MASS)- Bupati Kuningan H. Acep Purnama, SH.,MH mengikuti kegiatan Jumling (Jumat Keliling) di Masjid Al-Barokah, Desa Cikondang, Kecamatan Hantara, Kabupaten Kuningan, Jumat (11/02/2022)....

Government

KUNINGAN (MASS)- Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kuningan dr Hj Susi Lusiyanti, MM. Selanjutnya, Kalak BPBD Kuningan Indra...

Government

KUNINGAN (MASS)- Kasus kematian karena DBD di Kabupaten  Kuningan terus terjadi. Untuk tahun 2021 ada 4 orang yang meninggal dunia. Sementara yang warga yang...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Update  corona  Jumat    (11/2/2022)  kembali terjadi penambahan kasus positif covid sebanyak 29  orang. Dalam 11  hari ini sudah ada 226  kasus, peningkatan...

Religious

KUNINGAN (MASS)- 🗓Jum’at, 10 Rajab 1443 H / 11 Februari 2022 M 🍂🌻 Hikmah Hari Ini🌻🍂 📚Rasulullah ﷺ bersabda, أَكْثِرُوا عَلَىَّ مِنَ الصَّلاَةِ فِى...

Government

KUNINGAN (MASS)- Balan Taman Nasional Gunung Ciremai (BTNGC) melakukan terobosan baru bagi para pendaki yang ingin menaklukan gunung tertinggi di Jabar itu. Terobosan baru...

Government

KUNINGAN (MASS)- Pasca tiba di Kabupaten Kuningan sejak tanggal 31 Januari 2022, saat ini si Cantik  Rasi macan tutul jawa  betina tengah menjalani habituasi...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Indonesia adalah sebuah negeri yang kaya akan berbagai macam budaya, adat istiadat, dan suku bangsa. Dari berbagai bentuk budaya dan adat...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pembangunan Musala Al-Amanah di Blok Cirahayu  Desa Jagara Kecamatan Darma dimulai Kamis (10/2/2022). Pelantikan batu pertama dilakukan oleh Bupati Kuningan Acep...

Government

KUNINGAN (MASS)- Masalah sampah menjadi perhatian serius Bupati Kuningan sehingga beruapaya mencari solusi. Salah satunya dibangunnya TPS di tiap desa. Kamis (10/2/2022) bertempat di...

Government

KUNINGAN (MASS)- Command Center Kabupaten Kuningan dan lima Command Center Kabupaten/Kota Lainnya di Jawa Barat diresmikan oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, berpusat di...

Government

KUNINGAN (MASS)- Kamis (10/2/2022) digelar sertijab jabatan Kapolres Kuningan dari AKBP Doffie Fahlevi Sanjaya SIK MSi ke AKBP Dhany Aryanda SIK. Sertijab dilakukan lapangan...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Kabar duka datang dari RS Hasna Medika Kuningan, mantan Ketua IPSI (Ikatan Pencat Silat Indonesia) Kabupaten Kuningan H Nana Sunardi MSi berpulang...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Update  corona  Kamis    (8/2/2022)  kembali terjadi penambahan kasus positif covid sebanyak 36  orang, sehingga kasus positif dari Januari-Februari 2022 menjadi 234 orang....

Religious

KUNINGAN (MASS)Bl – 🗓Kamis, 9 Rajab 1443 H / 10 Februari 2022 M 🍂🌻 Hikmah Hari Ini🌻🍂 📚قال الامام ابن القيم رحمه الله:‏ومن المكروه...

Government

KUNINGAN (MASS)- Mantan Kapolres Kuningan AKBP Doffie Fahlevi  Sanjaya SIK MSi menyebutkan, warga Kuningan lebih cerdas dalam menyikapi  masalah sehingga ketika terjadi perselisihan selalu...

Government

KUNINGAN (MASS)- Peringatan Hari Pers Naisonal (HPNO di Kabupaten Kuningan diisi dengan kegiatan penanaman pohon di eks galian C yang berada di Objek Wisata...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Meski sudah dilakukan pemasakan jebakan di hutan yang berada di Dusun Tajur Desa Padahurip Kecamatan Selajambe, ternyata macan tutul tidak masuk perangkap....

Government

KUNINGAN (MASS)-  Update  corona   Rabu   (8/2/2022)  kembali terjadi penambahan kasus positif covid sebanyak 13  orang, sehingga kasus positif dari Januari-Februari 2022 menjadi 206 orang....

Religious

🗓Rabu, 8 Rajab 1443 H / 9 Februari 2022 M 🍂🌻 Hikmah Hari Ini🌻🍂 📚قال ابن القيم – رحمه الله –لأهلِ الذنوب ثلاثةُ أنهار...

Economics

KUNINGAN (MASS)- Dampak dari kosongnya minyak goreng di pasaran membuat banyak pedagang yang memilih libur karena tidak bisa berproduksi. Mimin yang ditemui di Pasar...

Government

KUNINGAN (MASS)- Kelangkan minyak goreng di pasaran baik itu di pasar tradssional maupun pasar modern membuat masyarakat  menjerit. Bukan hanya konsumen tapi juga penjual...

Headline

KUNINGAN (MASS) –   PLN  ULP Kuningan  pada Rabu  (9/1/2022)  kembali melakukan pemadam listrik. Hal ini karena ada pemeliharaan jaringan dan gardu listrik. Pemeliharaan jaringan ...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Selasa (8/2/2022) siang warga Kuningan dikejutakan dengan kabar adanya macan berkeliaran di kebun warga. Macan itu ditemukan wargan di kebun di Dusun...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Update  corona  Selasa  (8/2/2022)  kembali terjadi penambahan kasus positif covid sebanyak 25  orang, sehingga kasus positif dari Januari-Februari 2022 menjadi 193 orang....

Headline

KUNINGAN (MASS)- Faktor yang membuat pelaku pencurian berhasil menggasak total uang Rp41,4 juta milik Hj Ecin Kuaresin (80) karena komplotan yang berjumlah empat orang...

Headline

KUNINGAN (MASS) –  Untuk kesekian kalinya ULP PLN  Kuningan kembali melakukan pemeliharaan jaringan listrik dan gardu dibeberapa titik, sehingga  pada Selasa  (8/2/2022) akan dilakukan...

Advertisement
Exit mobile version