Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Arus Balik Masih Ramai

KUNINGAN (MASS)- Liburan PNS usai hari ini. Dampak dari hal tersebut terlihat penumpukan jumlah penumpang di Terminal Tipe A  Kertawangunan.

Dibanding hari Selasa, Rabu atau H+5 lebaran  jumlah penumpang sangat membludak.  Prediksi jumlah penumpang akan membludak pada hari Sabtu atau minggu.

“Masih ramai, kan besok PNS masuk kerja jadi banyak yang pulang,” tandas Kepala Terminal Tipe A Kertawangunan, Komarudin kepada kuninganmass.com, Rabu (20/6/2018).

Komarudin memprediksi penumpang masih ramai hingga Sabtu. Pasalnya, warga Kuningan yang mayoritas berkerja disektor informal memilih hari Senin pekan depan sebagai aktivitas awal.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dari beberapa penumpang yang ditemui kuninganmass.com mereka mengaku, pulang hari Rabu karena sudah masuk kerja pada Kamis. Selain itu juga ada yang memang giliran aplus.

“Saya berkeja di Pemprov DKI. Besok harus masuk maka hari ini pulang,” ujar Wawan.

Sementara itu, Adin Kuswara berangkat ke Jakarta karena memang giliran aplusan menjaga kios. Ia dengan temannya selalu aplusan dua bulan sekali.

Dari pantauan kuningamass.com, meski di terminal ramai. Namun, arus lalu lintas di lapangan terbilang ramai lancar.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kondisi ini berbeda pada hari-hari sebelumnya yang macet. Arus lalu lintas yang ramai di kota kuda tidak terlepas banyaknya wisatawan yang berkunjung. Belum juga arus balik. (agus)

 

 

 

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Anything

KUNINGAN (MASS) – Momentum arus balik Lebaran, H+2 sampai H+4 atau 12-14 April 2024, Dinas Perhubungan Kabupaten Kuningan mencatat ada pergerakan kendaraan baik keluar...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Meski masa puncak arus balik sudah terjadi pada Sabtu dan Minggu. Namun, hingga Rabu jumlah penumpang yang akan kembali ke kota...

Government

KUNINGAN (MASS)- Satu persatu para perantau kembali ke ibu kota. Mereka kembali mencari nafkah untuk keluarga di kampung halaman. Ada yang kembali dengan bus...

Government

KUNINGAN (MASS)- Memasuki H+3 Lebaran jumlah penumpang yang kembali ke tempat perantauan terlihat menumpuk di Terminal Tipe A Kertawangunan. Bukan hanya di terminal, di...

Social Culture

KUNINGAN (MASS)-  Lebaran tahun ini warga Dusun Sukasari Desa Cijemit Kecamatan Ciniru mendapatkan hiburan gratis. Hiburan gratis itu menangkap ikan disungai. Ada salah satu...

Government

KUNINGAN (MASS) – Hari pertama masuk kerja para PNS yang ada di lingkup Setda Kuningan ternyata tidak semua masuk kerja. Dari jumlah 242 orang...

Tourism

KUNINGAN(MASS) –   Bagi wisatawan baik dari luar kota atau pun lokal yang masih bingung untuk mencari tempat liburan, kuninganmass.com akan memberikan bocoran yang layak...

Anything

KUNINGAN (MASS)- Berbeda dengan pada saat mudik jumlah penumpang yang datang ke Terminal Tipe A Kertawangunan sepi. Justru pada saat arus balik H +...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Mengingat Rabu (20/6/2018) sudah masuk hari kerja, diprediksi puncak arus balik terjadi Selasa (19/6/2018). Sejumlah pemudik kini sudah mulai memesan tiket...

Incident

KUNINGAN (Mass) – Dalam 2 hari ini jalanan di Kabupaten Kuningan dan Cirebon mengalami kemacetan. Pengendara mobil yang bertolak dari Kuningan terpaksa harus menempuh...

Advertisement
Exit mobile version