Connect with us

Hi, what are you looking for?

Headline

Acep: Alhamdulillah Pak Aang Berangsur-angsur Baik

KUNINGAN (MASS) – Kondisi kesehatan tokoh Kuningan, H Aang Hamid Suganda, kini mulai membaik. Bahkan menurut kabar dari RSUD 45 Kuningan, pria berjuluk Bapak Pembangunan tersebut sudah bisa berkomunikasi dengan keluarga terdekatnya.

Saat menghadiri Halal Bihalal Partai Keadilan Sejahtera (PKS) di Gedung Sabilulungan DPD PKS Kuningan, Senin (16/5/2022) siang, Bupati H Acep Purnama sempat menginformasikan keadaan kesehatan mantan bupati dua periode tersebut.

“Alhamdulillah kondisi kesehatan pak Aang berangsur-angsur baik. Kami meminta doanya dari semua yang hadir di sini semoga beliau kembali sehat seperti sedia kala,” ucapnya di atas podium.

Kabar ini diperkuat oleh salah seorang petugas di ruang ICU RSUD 45 Kuningan saat kuninganmass.com melakukan kunjungan sore harinya. Meskipun belum bisa ditemui tamu dari luar, namun petugas tersebut meyakinkan bahwa kondisi kesehatan ayah dari Wabup M Ridho Suganda itu membaik.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Mohon maaf atas perintah dari bapak wabup, beliau belum bisa dijenguk. Sekarang lagi dilakukan pemeriksaan. Yang jelas kondisinya sudah membaik dan sudah bisa berkomunikasi,” terang petugas yang menyambut awak media dengan ramah itu.

Semenjak beredar kabar H Aang jatuh sakit, begitu banyak warga Kuningan yang menjenguknya. Namun karena di ruang ICU, tidak sedikit dari mereka yang hanya bisa melihat dari balik kaca pintu agar proses penyembuhannya lebih cepat. (deden/riyan)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mantan Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH tutup usia, Kamis (23/5/2024) siang ini. Keluarga dan tetangga di Perum BTN Cigugur,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kuningan berduka. Mantan Bupati Kuningan H Acep Purnama MH tutup usia pada Kamis (23/5/2024) sekitar pukul 12.15 WIB. Informasi ini diperoleh...

Government

KUNINGAN (MASS) – Komisi 1 DPRD Kabupaten Kuningan diminta memeriksa tim Baperjakat (Badan Pertimbaban Jabatan dan Kepangkatan) terkait mutasi yang digelar. Hal itu, diutarakan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Banyak yang menduga, nyalegnya H Rokhmat Ardiyan menuju senayan, hanya sebagai upaya cek ombak saja guna mencapai tujuan sebenarnya yakni nyalon...

Education

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, menjabarkan alasan dan tujuannya eks Gedung SDN 17 Kuningan dirobohkan sebagian, dan disisakan sebagian....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Setelah 4 hari menjalani perawatan intensif di RSUD 45 Kuningan, H Aang Hamid Suganda dirujuk ke RSPI Jakarta, Selasa (17/5/2022) malam...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH angkat suara soal aplikasi yang sering disalah gunakan untuk open BO (Booking Order), prostitusi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kabar mengejutkan kembali menimpa Bupati H Acep Purnama. Orang nomor satu di kota kuda ini dilarikan ke RS Harapan Kita Jakarta....

Editorial

KUNINGAN (MASS) – Sejak dilantik 4 Desember 2018 silam, pasangan H Acep Purnama-M Ridho Suganda langsung menjalankan amanahnya sebagai bupati dan wakil bupati. Hingga...

Government

KUNINGAN (MASS)- Bupti Kuningan H Acep Purnama, mengajak masyarakat Kabupaten Kuningan untuk memanfaatkan momentum pergantian tahun baru 2018-2019 sebagai sarana untuk mengevaluasi diri. Untuk...

Government

KUNINGAN (MASS)- Pernyataan Wakil Bupati M Ridho Suganda terkait pembangunan Rumah Sakit Terpadu di Jalan Cut Nyak Dien (dekat kampus Uniku) akan ditutup terus...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama menghadiri pelantikan dan pengukuhan Pramuka Saka Adhyaksa Pemilu Tahun 2019 bertempat di Hotel Horison Kuningan, Selasa...

Government

KUNINGAN (MASS)- Proses tahapan demi tahapan seleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi Pratama Sekretaris Daerah sudah dilewati oleh tujuh calon. Rabu (19/9/2018) merupakan tahapan wawancara. Pada...

Government

KUNINGAN (MASS)- Bupati Kuningan H Acep Purnama SH, MH meresmikan pengguan mesjid Baitul Ma’Mur yang berada di blok Pejaten Desa Sampora Kecamatan Cilimus. Persemian...

Government

KUNINGAN (MASS)- Bupati Kuningan H Acep Purnama SH, MH meresmikan pengguan mesjid Baitul Ma’Mur yang berada di blok Pejaten Desa Sampora Kecamatan Cilimus. Persemian...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Tahapan kampanye pada pilkada tahun ini, benar-benar dimanfaatkan Cabup AR, H Acep Purnama MH untuk menemui seluruh masyarakat di seluruh Desa...

Government

KUNINGAN (Mass)- Bupati Kuningan H Acep Purnama mengharapkan dalam pengelolaan sumber daya air agar memperhatikan keserasian dan pendayagunaan antara hulu dan hilir. Begitu juga...

Government

KUNINGAN (Mass)-  Untuk kali kedua Kabupaten Kuningan  meraih penghargaan Kabupaten Layak Anak. Penghargaan itu diberikan pada saat perayaan Hari Anak Nasional di Pekanbaru Provinsi...

Government

KUNINGAN (Mass)- Lama tidak terdengar kelanjutan penanganan  korban pergerakan tanah di Dusun Cimeong Desa Cilayung Kecamatan Ciwaru, Kamis (13/7) Bupati Kuningan H Acep Purnama...

Government

KUNINGAN (Mass)-  Warga Kuningan patut berbangga karena  Kabupaten Kuningan meraih 3 penghargaan sekaligus dalam bidang Koperasi dan Usaha Kecil Menengah. Tiga penghargaan itu adalah...

Government

KUNINGAN (Mass)- Bupati Kuningan H Acep Purnama MH memperbolehkan warganya melakukan takbir keliling menyambut lebaran. Namun, kondisinya harus aman dan tidak menganggu orang lain....

Government

KUNINGAN (Mass)- Berita mengenai musibah keracunan makanan yang terjadi Selasa malam diketahui juga oleh Bupati Kuningan Acep Purnama. Orang nomor satu di kota kuda...

Government

KUNINGAN (Mass)- Dibawah kepemimpinan Bupati H Acep Purnama MH Kabupaten Kuningan menunjukan hasil positif dalam berbagai hal. Maka tidak heran penghargaan pun seolah terus...

Government

KUNINGAN (Mass)- Untuk meningkatkan hasil pertanian, pemerintah terus berupaya membantu petani. Salah satu perhatian pemerintah adalah membantu mesin traktor kepada kelompok tani. Seperti Selasa...

Advertisement
Exit mobile version