KUNINGAN (MASS) – Serangan angin puting beliung yang terjadi pada Sabtu (23/2/2019) sore di Dusun 3 RT 11/3 Desa/Kecamatan Jalaksana menyebabkan dua pohon tumbang. Dua pohon itu adalah jenis Petai tinggi 20 meter dengan diameter 60 cm dan pangsor tinggi 20 meter dan diameter 50 cm.
Pohon tumbang itu menimpa empat rumah warga. Meski tidak menimbulkan korban jiwa. Namun, rumah yang tertimpa pohon itu mengalami rusak berat.
Ke empat rumah itu Amir (65) 1 KK, 4 jiwa) yang mengalami kerusakan bagian atap dan tembok samping (baru dibangun belum ditempati). Lalu, Yoyoh (65) 3 KK, 9 jiwa) rusak bagian atap dan tembok samping bagian dapur.
Kemudian, Rasyid (55) 2 KK, 8 jiwa) rusak bagian atap dan terakhir Ratmi (65) 2 KK 4 jiwa) rusak bagian atap. Dalam insiden itu juga menimbulkan jaringan listrik PLN mati.
Kepala Pelaksana BPBD Kuningan Agus Mauludin SE puting beliung terjadi ketika hujan turun pada Sabtu mulai 16.00 -17.00 WIB. Usai mendapatkan laporan BPBD langsung menurunkan tim assessment.
Lalu BPBD, Aparat desa, TNI dan masyarakat melakukan pembersihan material pohon tumbang dan material bangunan yang tertimpa pohon tumbang. Sedang PLN melakukan perbaikan instalasi jaringan yang terputus.
“Semua sudah terkendali dan jaringan PLN kembali normal. Diharapkan warga waspada pada saat hujan turun,” ujar Agus. (agus)
DARMA (MASS) – Desa Situsari Kecamatan Darma, bukan pertama kali diterjang angin puting beliung aeperti yang terjadi pada Jumat (11/11/2022) kemarin. Hal itu diutarakan...
KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden angin puting beliung terjadi di Desa Situsari Kecamatan Darma, Jumat (11/11/2022) sore ini sekitar pukul 17.25 WIB. Akibat “diterjang”...
JEPARA (MASS) – Akhir bulan April lalu, terjadi insiden puting beliung di Dusun 1 Desa Dukuhdalem Kecamatan Japara. Insden yang terjadi pada Kamis (21/4/2022)...
KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden angin puting beliung terjadi di Dusun 1 Desa Dukuhdalem Kecamatan Japara pada Kamis (21/4/2022) siang tadi. Hal itu, disampaikan...
KUNINGAN (MASS) – Menyikapi kasus dugaan pembelian mobil dari dana bansos di Desa Jalaksana, Ketua Apdesi (Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia) Kuningan, Linawarman SH...
KUNINGAN (MASS) – Kasus pembelian mobil menggunakan dana bansos di Desa/Kecamatan Jalaksana membuat geram Sri Laelasari, anggota DPRD Kuningan. Politisi Gerindra ini meminta agar...
JALAKSANA (MASS) – Atas mencuatnya kabar dugaan penggunaan dana bansos untuk membeli mobil, Agen Jalaksana, M Zaenudin memberikan penjelasan. Meski membenarkan adanya pembelian mobil...
JALAKSANA (MASS) – Soal dugaan dana bansos dibelikan mobil di Desa Jalaksana, nampaknya luput dari pantauan anggota dewan yang memiliki fungsi pengawasan. “Saya juga...
JALAKSANA (MASS) – Kabar kurang mengenakan menyeruak dari Desa Jalaksana Kecamatan Jalaksana. Dana bansos yang seharusnya disalurkan ke masyarakat diduga dibelikan mobil. Dari keterangan...
KUNINGAN(MASS)- Hujan deras disertai angin kencang pada Jumat (29/10/2021) siang menyebabkan adanya puting beliung. Kejadian terjadi sekitar pukul 13.00 WIB. Total ada tujuh bangunan...
KUNINGAN (MASS) – Prediksi BMKG bahwa akan terjadi cuaca ekstrem, setidak mulai terbukti dengan terjadi puting beliung di Desa Ciherang Kecamatan Kadugede pada Kamis...
KUNINGAN (MASS) – Kejadian kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Manis Kidul Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan pada Sabtu, ternyata awalnya dari tabrakan mobil dengan...
JALAKSANA (MASS) – Fenomena menarik terjadi pada pilkades di Desa Jalaksana Kecamatan Jalaksana. Suara calon nomor urut 1, H Linawarman SH yang kebetulan menjabat...
KUNINGAN (MASS)-Wakil Bupati Kuningan HM Ridho Suganda SH MSi meresmikan Masjid Baitul Huda yang berlokasi di Dusun 04 Desa/Kecamatan Jalaksana. Peresmian masjid dilakukan pada...
KUNINGAN (MASS)- Warga Kuningan pada Selasa (5/2/2019) sore dikejutkan dengan beredarnya video puting beliung di Perumah Alam Asri Desa Kasturi Kecamatan Kuningan. Video berdurasi...
JALAKSANA (MASS) – Kerusakan jalan di Jl Pahlawan Krida Rt 03 Rw 01 Desa/Kecamatan Jalaksana cukup parah. Padahal jalan tersebut merupakan akses jalan pertanian...
KUNINGAN (MASS) – Bencana terus terjadi di Kabupaten Kuningan. Kali ini bencana puting beliung terjadi di wilayah Kecamatan Mandirancan tepatnya di Desa Cirea. Akibat...
KUNINGAN (MASS) – Pada Kamis (27/12/2018) warga Kuningan khusus di Dusun I RT 03/01 Desa Jalaksana dibuat geger. Pasalnya. ditemukan ladang ganja. Ganja tersebut...
KUNINGAN (MASS)- Sapuan angin puting beliung di Desa Pangkalan Kecamatan Ciawigebang yang terjadi pada Minggu (23/12/2018) sore jam 17.00 WIB ternyata sangat dahsyat. Pasalnya,...
KUNINGAN (MASS) – Apabila di suatu daerah sudah ada angin puting beliung maka jadi pertanda bahwa hutannya sudah rusak. Ini karena terjadi penguapan dari...
KUNINGAN (MASS) – Suhu di tubuh Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Kuningan mulai menghangat. Pasalnya, tidak akan lama lagi organisasi para kades...
KUNINGAN (MASS) – Pelaksana tugas Bupati Kuningan, Dede Sembada, meninjau beberapa lokasi bencana alam angin puting beliung yang terjadi Rabu (23/5/2018). Ia bersama tim...
KUNINGAN (MASS) – Cuaca menakutkan terjadi Rabu (23/5/2018) sore pukul 16.00 WIB. Sejumlah desa di Kecamatan Garawangi dan Kecamatan Sindangagung diterjang angin puting beliung....