Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

16 Desa Memiliki Potensi Wisata Lebih Dari Satu Jenis

KUNINGAN (MASS)- Bupati Kuningan H Acep Purnama, SH MH dan Sekda Kuningan Dr H Dian Rachmat Yanuar MSi menghadiri Forum Bisnis Kemitraan Pelaku Wisata melalui Exspose dan Dialog Evaluasi Desa Wisata.

Acara ini dihelat  di Ballroom Cakrawala, Grage Resort Sangkan, Selasa (27/10/2020).  Tampak hadir Kepala Bappeda, Disporapar, BPMD, dan 31 kepala desa yang memiliki potensi wisata.

Wisata Desa adalah kawasan pedesaan yang menawarkan keseluruhan suasana yang mencerimankan keaslian desa baik dari sosial ekonomi, budaya dan berbagai potensi unik desa.

Hal ini yang telah dikembangkan menjadi komponen wisata seperti pesona alam desanya yang indah, kuliner khas desa, cindera mata, homestay dan sebagainya.

Sementara  Desa Wisata adalah suatu bentuk integrasi antara potensi daya tarik wisata alam, wisata budaya, dan wisata hasil buatan manusia dalam satu kawasan tertentu.

Tentu  dengan didukung oleh atraksi, akomodasi, dan fasilitas lainnya sesuai kearifan lokal masyarakat. Perbedaan utamanya adalah integrasi antara potensi dan pemberdayaan masyarakat.

Kadisporapar Dr H Toto Toharuddin MPd mengatakan, berdasarkan hasil rakor yang dilaksanakan di Disporapar, setiap kepala desa memiliki komitmen dan keinginan untuk menjadikan desanya sebagai Desa Wisata.

Hal yang telah dilakukan dalam membentuk Desa Wisata diantaranya adalah melakukan pelebaran dan perbaikan jalan menuju tempat wisata.

Kemudian penataan sarana prasarana objek, dan mengadakan acara kegiatan sebagai salah satu cara promosi misalnya mengadakan Babarit Desa.

“Terdapat desa wisata yang memiliki potensi wisata lebih dari satu jenis, seperti wisata alam dengan wisata religius, wisata alam dengan wisata sejarah dan lainnya,” ujarnya.

Desa tersebut  adalah 6 desa status lahannya dimiliki oleh Desa, 7 desa dimiliki oleh Balai TNGC (Taman Nasional Gunung Ciramai), dan 3 desa dimiliki oleh Perhutani.

Sementara Bupati Kuningan menyampaikan, pembangunan desa pariwisata harus dapat menyerap potensi dan partisipasi masyarakat dalam penyelenggaraannya.

Sehingga menjadi salah satu energi penggerak perekonomian desa, dan menghidupkan gairah produksi produk-produk rumahan untuk menjadi salah satu icon yang bisa ditawarkan kepada para pengunjung.

Desa wisata lanjut bupati, harus melek teknologi dalam promosi dan pemasarannya serta membangun jaringan komunikasi dan kerja dengan berbagai pihak terkait.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Kabarkan kepada dunia bahwa kita bisa menjadi tuan rumah yang ramah dan baik serta nyaman. Andalkan media creative yang saat ini menjamur seperti jejaring sosial media agar desa dapat lebih terekspos potensi wisatanya” ujarnya.(agus)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Erga Yuhandra, Dosen Fakultas Hukum Universitas Kuningan (Uniku) menyebut ASN yang melakukan pidana, termasuk penganiayaan, bisa saja dilepas ke-ASNannya dengan beberapa...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Salah seorang pegawai Dinas Pemuda dan Olahraga (Disporapar) Kuningan, Endang Kusnandar SE (37), mengalami luka memar pada bagian wajah dan kepala...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Jawa Barat menggelar Pelatihan Peningkatan Kewirausahaan Pemuda Angkatan 1 Tahun 2019, Minggu-Rabu (18-21/3/2019). Pelatihan yang dilaksanakan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Memperingati hari Pendidikan Nasional (Hardiknas ) Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kuningan, Rabu pagi sekitar jam 08.00 WIB  menggelar kegiatan...

Government

KUNINGAN (MASS) –  Ingin melihat permainan olahraga tradisional sambil mengenang masa lalu, bisa menyaksikan lomba olahraga Tradisional Tingkat Sekolah Dasar se-Kabupaten Kuningan. Acara yang...

Government

KUNINGAN (MASS)- Untuk mendongkrak  sektor wisata Dinas Pemuda dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Kuningan Minggu (29/4/2018) bertempat di Lapangan Pandapa Paramartha menggelar Festival Genjring. Kegiatan ...

Government

KUNINGAN (MASS)- Hadirnya Bandara Internasional Jawa Barat di Kertajati Kabupaten Majalengka diyakini akan memberikan dampak positif terhadap perkembangan pariwisata di Kabupaten Kuningan. Untuk menyambut...

Business

KUNINGAN (MASS)- Setelah mengalami kevakuman selama belasan tahun, akhirnya Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kabupaten Kuningan mempunyai Ketua baru. Pemilihan Ketua Baru PHRI...

Education

KUNINGAN (MASS) – Dinas Pemuda olahraga dan Pariwisata (Disporapar ) Kabupaten Kuningan mulai melakukan seleksi pasukan pengibar bendera merah putih. Kegiatan seleksi dilakukan   di...

Government

KUNINGAN (Mass)- Kabupaten Kuningan namanya kembali harum setelah pada ajang Citra Pariwisata  2017 akhir pekan kemarin meraih juara umum. Citra pariwisata adalah pameran tahunan...

Government

KUNINGAN (Mass)- Pasanggiri Moka Alit dan Remaja sudah dimulai. Diawali taklimat di Pendopo Kuningan pada tanggal 29 April. Lalu, dilanjutkan pada tanggal 7 Mei...

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f smartadserver.com, 4577, RESELLER, 060d053dcf45cbf3 onetag.com, 7cd9d7c7c13ff36, DIRECT appnexus.com, 13099, RESELLER pubmatic.com, 161593, RESELLER, 5d62403b186f2ace rubiconproject.com, 11006, RESELLER, 0bfd66d529a55807 appnexus.com, 15825, DIRECT, f5ab79cb980f11d1 sonobi.com, 4dd284a06a, RESELLER, d1a215d9eb5aee9e appnexus.com, 15825, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 Media.net, 8CUTQ396X, DIRECT videoheroes.tv, 212716, RESELLER, 064bc410192443d8 sharethrough.com, YYFDsr3Y, RESELLER, d53b998a7bd4ecd2 appnexus.com, 12976, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 rubiconproject.com, 25060, RESELLER, 0bfd66d529a55807 video.unrulymedia.com, 170071695, RESELLER Contextweb.com, 562794, RESELLER,89ff185a4c4e857c
Exit mobile version